Evaluasi kolam pengendapan lumpur SP (10) terhadap debit air pompa yang masuk di PT Trisena Mineral Utama, Tani Aman, Kalimantan Timur
B Berdasarkan Kepmen 1827 pada kampiran II No 17 Ayat (i) tentang Pengelolaan air tambang yang berbunyi fasilitas penampungan air tambang, serta fasilitas pengendapan memiliki kapasitas sekurang-kurangnya 1.25 (satu koma dua puluh lima) kali volume air tambang pada curah hujan tertinggi selama 84 (delapan puluh empat) jam. Sehingga diperkirakan menyebabkan peningkatan volume air yang masuk ke sump pit B521 pada hujan hari hujan maksimum sebesar 56,08%. Air yang berada di sump pit dipompakan menuju settling pond 10, untuk kondisi aktual settling pond 10 sudah beberapa kali meluap ke permukaan dikarenakan debit air yang keluar hanya 50% dari debit air yang masuk. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui langkah-langkah pengeringan sump pit B521, mengetahui target pengeringan sump pit B521, menentukan rancangan settling pond 10 yang optimal. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kuantitatif. Hasil dari penelitian ini yaitu waktu yang dibutuhkan untuk pengeringan selama 80 hari. Berdasarkan volume air yang masuk ke settling pond 10 sebesar 34.279,2 m³/hari sehingga rekomendasi untuk settling pond 10 dibutuhkan luasan sebesar 5.713,2 m², panjang 112 m, lebar 51 m, lebar tiap kompartemen 19 m, lebar bawah tiap kompartemen 15,5 m, lebar penyekat 6 m, dengan jumlah 8 kompartemen.
B Based on Ministerial Decree 1827 in appendix II No. 17 Paragraph (i) on Management of mine water which reads mine water storage facilities, and sedimentation facilities have a capacity of at least 1.25 (one point twenty five) times the volume of mine water at the highest rainfall during 84 ( eighty four) hours. So that it is estimated to cause an increase in the volume of water that enters the B521 sump pit on a rainy day's maximum rain of 56.08%. The water in the sump pit is pumped towards settling pond 10, for actual conditions settling pond 10 has several times overflowed to the surface due to the water discharge that comes out is only 50% of the incoming water discharge. The purpose of this study is to determine the steps of drying Bump sump pit B521, knowing the target of drying Bump sump pit B521, determine the optimal design of settling pond 10. This research uses a quantitative approach. The results of this study are the time needed for 97 days of drying. Based on the volume of water entering settling pond 10 is 34,279.2 m³ / day so the recommendation for settling pond 10 requires an area of 5,713.2 m², 112 m length, 51 m width, width of each compartment 19 m, width below each compartment 15, 5 m wide, 6 m wide, with a total of 8 compartments.