DETAIL KOLEKSI

Pemanfaatan serat batang aren dari limbah industri tepung serta ggbfs pada self compacting concrete mutu tinggi


Oleh : Arya Raditya

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2024

Pembimbing 1 : Lisa Oksri Nelfia

Subyek : Self-consolidating concrete

Kata Kunci : self compacting concrete , palm fiber, GGBFS, compressive strength,split tensile strength.

Saat ini file hanya dapat diakses dari perpustakaan.

Status : Lengkap

S Self Compacting Concrete (SCC) atau beton yang dapat memadat sendiri adalah jenis beton yang tidak memerlukan alat getar atau proses penggetaran untuk mencapai kepadatan. Selain itu beton memiliki kelemahan berupa ketahanan yang rendah terhadap tegangan tarik dan rentan terhadap terbentuknya retakan. Salah satu upaya untuk meningkatkan kuat tarik beton adalah dengan menambahkan serat. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh pemakaian GGBFS sebagai bahan pengganti semen dan serat batang aren non – treatment dan treatment sebagai bahan tambah dari volume semen terhadap kuat tekan, kuat tarik belah, dan workability beton self-compacting concrete. Hasil dari penelitian ini, pemakaian 25% GGBFS dengan penambahan serat non – treatment sebesar 0,25% dari volume binder dan treatment sebesar 0,5% dari volume binder mendapatkan hasil yang paling optimum sebesar 72,57 MPa dan 73,76MPa .Pada pemakaian 25% GGBFS sebagai bahan pengganti semen dan serat aren non – treatment dan treatment sebesar 0,25%, 0,5%, dan 0,75% sebagai bahan tambah dari volume semen mengalami peningkatan kuat tarik belah sebesar masing – masing 5,14 MPa, 5,52 MPa, 6,03MPa, 5,19MPa 6,34MPa.

S Self Compacting Concrete (SCC) or self-compacting concrete is a type of concrete that does not require vibration equipment or a vibration process to achieve density. Apart from that, concrete has weaknesses in the form of low resistance to tensile stress and is susceptible to the formation of cracks. One effort to increase the tensile strength of concrete is by adding fiber. The aim of this research is to determine the effect of using GGBFS as a replacement material for cement and non-treated and treated sugar palm fiber as an additive to the cement volume on the compressive strength, split tensile strength and workability of self-compacting concrete. The results of this research, the use of 25% GGBFS with the addition of non-treated fiber of 0.25% of the binder volume and treatment of 0.5% of the binder volume obtained the most optimum results of 72.57 MPa and 73.76MPa. In use 25% GGBFS as a cement replacement material and non-treated and treated sugar palm fiber of 0.25%, 0.5%, and 0.75% as an additive to the cement volume experienced an increase in split tensile strength of 5.14 MPa each. , 5.52 MPa, 6.03MPa, 5.19MPa 6.34MPa.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?