Pengaruh profitabilitas, kepemilikan manajerial, arus kas bebas dan struktur modal terhadap nilai perusahaan dengan kebijakan dividen sebagai pemoderasi
P Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, kepemilikan manajerial, arus kas bebas, dan struktur modal terhadap nilai perusahaan dengan kebijakan dividen sebagai pemoderasi. Penelitian ini menggunakan sampel perusahaan indeks lq45 selama periode 2016-2020 dengan jumlah 22 perusahaan dengan total pengamatan 110 perusahaan yang telah memenuhi persyaratan purposive sampling. Penelitian menggunakan analisis regresi. Hasil yang diperoleh adalah bahwa profitabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan, kepemilikan manajerial berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan, arus kas bebas tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan dan struktur modal berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan. Kebijakan dividen mampu memoderasi dengan memperkuat pengaruh positif profitabilitas dan memperkuat pengaruh positif kepemilikan manajerial terhadap nilai perusahaan, kebijakan dividen mampu memperkuat pengaruh negatif struktur modal terhadap nilai perusahaan dan kebijakan dividen mampu memperlemah pengaruh positif arus kas bebas terhadap nilai perusahaan
T This study aims to analyze the effect of profitability, managerial ownership, free cash flow, and capital structure on firm value with dividend policy as moderating. This study uses a sample of lq45 index companies during the 2016-2020 period with a total of 22 companies with a total observation of 110 companies that have met the purposive sampling requirements. The study used regression analysis. The results obtained are that profitability has a positive effect on firm value, managerial ownership has a negative effect on firm value, free cash flow has no effect on firm value and capital structure has a negative effect on firm value. Dividend policy is able to moderate by strengthening the positive influence of profitability and strengthen the positive influence of managerial ownership on firm value, dividend policy is able to strengthen the negative effect of capital structure on firm value and dividend policy is able to weaken the positive effect of free cash flow on firm value.