DETAIL KOLEKSI

Analisis yuridis terhadap permohonan ”establishment of a new traffic separation scheme and associated measures in sunda strait, Indonesia” dihubungkan dengan Pasal 53 UNCLOS 1982 dan implementasinya untuk keselamatan pelayaran

4.3


Oleh : M. Ikhsan Lapadengan

Info Katalog

Nomor Panggil : 2020/I/139

Penerbit : FH - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Anto Ismu Budianto

Subyek : Maritime law;International law

Kata Kunci : international law of the sea, shipping safety traffic separation schemes, shipping lanes

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_SHK_010001500267_Halaman-Judul.pdf
2. 2020_TA_SHK_010001500267_Lembar-Pengesahan.pdf 4
3. 2020_TA_SHK_010001500267_Bab-1_Pendahuluan.pdf 12
4. 2020_TA_SHK_010001500267_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2020_TA_SHK_010001500267_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf
6. 2020_TA_SHK_010001500267_Bab-4_Analisis-dan-Pembahasan.pdf
7. 2020_TA_SHK_010001500267_Bab-5_Kesimpulan.pdf
8. 2020_TA_SHK_010001500267_Daftar-Pustaka.pdf 2
9. 2020_TA_SHK_010001500267_Lampiran.pdf

H Hukum Laut Internasional merupakan sekumpulan kaidah yang menyangkut mengenai wilayah laut, termasuk di dalamnya mengatur mengenai pengaturan jalur pelayaran. Di penulisan skripsi ini, penulisa menggunakan metode penelitian dengan tipe penelitian hukum normatif dengan studi kepustakaan dan bersifat deskriptif analitis yang menggunakan data sekunder dan dianalisis secara kualitatif dengan penarikan kesimpulan secara deduktif. Mengenai pengaturan Skema Pemisah Lalu Lintas di Selat Sunda yang belum lama disahkan oleh Organisasi Maritim Internasional tidak melanggar Pasal 53 Konvensi Hukum Laut Internasional karena sudah sesuai dengan apa yang diamanatkan dalam isi Pasal tersebut.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?