Usulan penerapan model sistem intelejensia bisnis untuk perbaikan pelayanan e-service pada PT. Garuda Indonesia (PERSERO) TBK
Penerbit : FTI - Usakti
Kota Terbit : Jakarta
Tahun Terbit : 2016
Pembimbing 1 : Rina Fitriana
Subyek : Business - transportation;Industrial management
Kata Kunci : diagram pareto, unified modelling language (uml), naïve bayes, business intelligence (bi), data war
Status Posting : Published
Status : Tidak Lengkap
No. | Nama File | Hal. | Link |
---|---|---|---|
1. | 2016_TA_STI_06310128_Halaman-Judul.pdf | ||
2. | 2016_TA_STI_06310128_Lembar-Pengesahan.pdf | 3 | |
3. | 2016_TA_STI_06310128_Bab-1_Pendahuluan.pdf | ||
4. | 2016_TA_STI_06310128_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf |
|
|
5. | 2016_TA_STI_06310128_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf |
|
|
6. | 2016_TA_STI_06310128_Bab-4_Pengumpulan-Data.pdf |
|
|
7. | 2016_TA_STI_06310128_Bab-5_Pengolahan-Data.pdf |
|
|
8. | 2016_TA_STI_06310128_Bab-6_Kesimpulan-dan-Saran.pdf | ||
9. | 2016_TA_STI_06310128_Daftar-Pustaka.pdf | ||
10. | 2016_TA_STI_06310128_Lampiran.pdf |
|
P PT. Garuda Indonesia (Persero) Tbk. merupakan salah satu perusahaan terbaikmaskapai penerbangan di Indonesia. Sistem intelijensia bisnis dapat berperan serta sebagai alatuntuk memberikan informasi yang akurat dan berguna bagi pengambil keputusan dalam bataswaktu yang ditentukan untuk mendukung pengambilan keputusan dalam pelayanan E-serviceperusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang menjadiatribut pelayanan E-Service pada perusahaan PT. Garuda Indonesia (Persero) Tbk. dan membuatusulan penerapan model sistem Intellijensi Bisnis pada pelayanan E-service maskapaipenerbangan Garuda Indonesia sebagai usulan perbaikan pelayanan. Data yang digunakanadalah data komentar pelanggan pada rute Jakarta menuju Singapore dan Singapore menujuJakarta periode Januari sampai Desember 2015. Metode penelitian yang digunakan merupakankombinasi untuk mengembangkan penelitian intelijensia bisnis adalah Diagram Pareto, UnifiedModeling Language (UML), Data Mining algoritma Naïve Bayes, On Line Analytical Processing(OLAP), Extract, Transform, Loading (ETL), dan Data Warehousing. Dari hasil pengolahan datayang telah dilakukan dapat diketahui bahwa faktor-faktor yang menjadi atribut pelayanan Eserviceadalah case origin, comment type, flight number, root case, dan unit to charge. Dari hasilperhitungan data mining Naïve Bayes tahap kedua, didapatkan hasil prior probabilitas terbesarpada rute Jakarta menuju Singapore adalah prior probabilitas antara kelas klasifikasi customercare dan suggestion form dengan nilai prior probabilitas sebesar 0.92, antara kelas klasifikasiinflight service dan customer care dengan nilai prior probabilitas sebesar 1, kelas klasifikasicomment type compliment dan customer care dengan nilai prior probabilitas sebesar 0,76. Hasilprior probabilitas terbesar pada rute Singapore menuju Jakarta adalah prior probabilitas antarakelas klasifikasi customer care dan suggestion form dengan nilai prior probabilitas sebesar 0.92,antara kelas klasifikasi inflight service dan customer care dengan nilai prior probabilitas sebesar1, dan antara kelas klasifikasi comment type compliment dan customer care dengan nilai priorprobabilitas sebesar 0,78. Berdasarkan hasil perhitungan posterior terbesar, usulan perbaikanlebih diprioritaskan pada divisi atau unit to charge Customer Care dengan jumlah nilai posteriorsebesar 136,26 untuk rute Jakarta menuju Singapore dan 167,27 untuk rute Singapore menujuJakarta. Maka, dapat disimpulkan bahwa perbaikan pelayanan E-Service lebih difokuskan padasuggestion form untuk klasifikasi case origin, inflight service untuk klasifikasi ervice type, untukcompliment type untuk klasifikasi comment type, dan divisi unit to charge Customer Care untukmendapatkan peningkatan kepuasan pelanggan.
P PT. Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Is one of the best airlines company inIndonesia. Business intelligence system could be as a tool to give an acurate and usefulinformation for decision making process, especially for the e-service provided by thecompany. The purpose of this research is to identify the component factors of the e-serviceand conduct an implementation model system of business intelegence as a part of serviceimprovement by PT. Garuda Indonesia (Persero) Tbk. In composing the analysis, wecollect datas from customer reviews who were had flight from Jakarta – Singapore andSingapore – Jakarta from January until December 2015. Pareto diagram, UnifiedModeling Language (UML), Mining Algoritma Naïve Bayes, On Line AnalyticalProcessing (OLAP), Extract, Transform, Loading (ETL), and Warehousing data arecombined to construct and support the analysis of this research. From the data analysisprocess, it shows that component factors of the e-service are case origin, comment type,root case, and unit to charge. From second phase of the Mining Naïve Bayes datacalculation, the conclusion for Jakarta – Singapore route are the biggest prior probabilityis founded between the classification of customer care and suggestion form, which has0.92 prior probability, the biggest prior probability is founded between the classification ofinflight service and customer care, which has 1.0 prior probability, and the biggest priorprobability is founded between the classification of comment type compliment dancustomer care, which has 0.76 prior probability. The conclusion for Singapore – Jakartaroute are the biggest prior probability is founded between the classification of customercare and suggestion form, which has 0.92 prior probability, the biggest prior probability isfounded between the classification of inflight service and customer care, which has 1.0prior probability, and the biggest prior probability is founded between the classification ofcomment type compliment dan customer care, which has 0.78 prior probability. Based onthe biggest posterior calculation, the improvement proposal is being prioritized on theCustomer Care division with 136.26 posterior value for Jakarta – Singapore route and167.27 posterior value for Singapore – Jakarta route.