DETAIL KOLEKSI

Pengaruh job satisfaction, workload, job stress terhadap turnover intention pada karyawan PT. Nyankana Karya Pratama di Tangerang


Oleh : Teungku Amaral Aulya Nanggroe

Info Katalog

Nomor Panggil : 022001801092

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2023

Pembimbing 1 : Beta Oki Baliartati

Subyek : Personnel management;Job satisfaction

Kata Kunci : job satisfaction, workload, job stress, turnover intention.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2023_TA_SMJ_022001801092_Halaman-Judul.pdf 12
2. 2023_TA_SMJ_022001801092_Lembar-Pengesahan.pdf 6
3. 2023_TA_SMJ_022001801092_Bab-1-Pendahuluan.pdf 9
4. 2023_TA_SMJ_022001801092_Bab-2-Tinjauan-Pustaka.pdf 26
5. 2023_TA_SMJ_022001801092_Bab-3-Metode-Penelitian.pdf 13
6. 2023_TA_SMJ_022001801092_Bab-4-Analisis-dan-Pembahasan.pdf 15
7. 2023_TA_SMJ_022001801092_Bab-5-Kesimpulan.pdf 5
8. 2023_TA_SMJ_022001801092_Daftar-Pustaka.pdf 6
9. 2023_TA_SMJ_022001801092_Lampiran.pdf 14

P Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh Job Satisfaction, Workload, Job Stressterhadap Turnover Intention pada karyawan PT. Nyankana Karya Pratama Di Tangerang.Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dimana peneliti menyebarkan kuesioner secara online dengan jumlah sampel sebanyak 75 orang karyawan. Penelitian ini menggunakan data cross sectional karena pengumpulan data dalam satu waktu tertentu, dan metode analisis data yang digunakan merupakan metode analisis regresi linear sederhana yang diolah menggunakan SPSS versi 24. Hasil pengujian menunjukkan bahwa Job Satisfaction berpengaruh negatif terhadap Turnover Intention, Workload berpengaruh positif terhadap Turnover Intention, Job stress berpengaruh positif terhadap Turnover Intention. Implikasi manajerial perusahaan harus bisa mencermati kembali serta mengidentifikasi faktor-faktor apa saja yang menyebabkan para karyawannya merasakan ketidakpuasan kerja selama berada di perusahaan tersebut dan menilai apakah tugas atau pekerjaan yang diberikan kepada karyawannya terlalu banyak, sehingga tingkat stres karyawan tetap rendah dan tidak ada lagi keinginan untuk keluar dari perusahaan.

T This study aims to analyze the effect of Job Satisfaction, Workload, Job Stress on Turnover Intention at PT. Nyankana Karya Pratama in Tangerang. This study used a quantitative method where researchers distributed questionnaires online with a total sample of 75 employees. This study uses cross-sectional data because the data collection is at a certain time, and the data analysis method used is a simple linear regression analysis method that is processed using SPSS version 24. The test results show that Job Satisfaction has a negative effect on Turnover Intention, Workload has a positive effect on Turnover Intention, Job stress has a positive effect on Turnover Intention. The managerial implications of companies must be able to look back and identify what factors cause their employees to feel job dissatisfaction while at the company and assess whether the tasks or jobs given to their employees are toomany, so that the stress level of employees remains low and there is no more desire. to leave the company.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?