Mengatasi banjir dengan pengelolaan drainase dan pembuatan sumur resapan
Kata Kunci : overcome floods, drainage management, infiltration wells
Subyek : Fllood control;Drainage;Infiltration
Penerbit : FALTL - Usakti
Kota Terbit : Jakarta
Tahun Terbit : 2014
No. | Nama File | Hal. | Link |
---|---|---|---|
1. | 2014_PKM_FALTL_Mengatasi-Banjir-dengan-Pengelolaan-Drainase_Halaman-Judul.pdf | 4 | |
2. | 2014_PKM_FALTL_Mengatasi-Banjir-dengan-Pengelolaan-Drainase_Bab-1_Pendahuluan.pdf | 4 | |
3. | 2014_PKM_FALTL_Mengatasi-Banjir-dengan-Pengelolaan-Drainase_Bab-2_Pelaksanaan-Kegiatan.pdf |
|
|
4. | 2014_PKM_FALTL_Mengatasi-Banjir-dengan-Pengelolaan-Drainase_Bab-3_Evaluasi-Kegiatan.pdf |
|
|
5. | 2014_PKM_FALTL_Mengatasi-Banjir-dengan-Pengelolaan-Drainase_Bab-4_Kesimpulan.pdf |
|
|
6. | 2014_PKM_FALTL_Mengatasi-Banjir-dengan-Pengelolaan-Drainase_Daftar-Pustaka.pdf | ||
7. | 2014_PKM_FALTL_Mengatasi-Banjir-dengan-Pengelolaan-Drainase_Lampiran.pdf |
|
K Kegiatan PKM ini bertujuan untuk:1). Memberikan konsultasi mengenai penataan saluran drainase pada khususnya dan tataair pada umumnya2). Memberikan penyuluhan mengenai upaya penanggulangan banjir dengan teknologisumur resapan Kegiatan ini dapat disimpulkan : 1). Penyuluhan tentang mengatasi banjir dengan pengelolaan drainase dan sumur resapanyang merupakan kegiatan PKM dari Jurusan Teknik Lingkungan dirasa sangatbermanfaat dalam upaya masyarakat mengelola lingkungan secara umum dan konservasisumber daya air di wilayahnya.2). Penyuluhan ini dapat meningkatkan kesadaran masyarakat perlunya pengelolaan drainasedan pembuatan sumur resapan dalam menanggulangi mengurangi banjir.3). Masyarakat memahami kebutuhan lahan, kebutuhan bahan dan teknik pembuatan sumurresapan.