Pelatihan manajemen usaha bagi UKM di Kelurahan Meruya Selatan, Kecamatan Kembangan Jakarta Barat
Kata Kunci : management, entrepreneurial success, digital marketing, creativity
Subyek : Small business - Management
Penerbit : FEB - Usakti
Kota Terbit : Jakarta
Tahun Terbit : 2019
No. | Nama File | Hal. | Link |
---|---|---|---|
1. | 2019_PKM_FEB_Pelatihan-Manajemen-Usaha_Halaman-Judul.pdf | 8 | |
2. | 2019_PKM_FEB_Pelatihan-Manajemen-Usaha_Lembar-Pengesahan.pdf | 1 | |
3. | 2019_PKM_FEB_Pelatihan-Manajemen-Usaha__Bab-1_Pendahuluan.pdf | 4 | |
4. | 2019_PKM_FEB_Pelatihan-Manajemen-Usaha_Bab-2_Metode-dan-Materi-Pelaksanaan.pdf |
|
|
5. | 2019_PKM_FEB_Pelatihan-Manajemen-Usaha_Bab-3_Analisis-dan-Evaluasi-Kegiatan.pdf |
|
|
6. | 2019_PKM_FEB_Pelatihan-Manajemen-Usaha_Lampiran.pdf |
|
K Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk memberikan pelatihanmanajemen bagi usaha kecil dan menengah (UKM) di Kelurahan Meruya Selatan, KecamatanKembangan, Jakarta Barat. Kegiatan PKM ini diberikan dalam bentuk penyuluhan, bimbingan,dan konsultasi. Para peserta PKM diberikan beberapa topik materi yang berkaitan denganmanajemen usaha kecil seperti kiat menjadi wirausaha sukses, pemasaran digital praktis, dankreativitas yang menunjang kelangsungan hidup dan pengembangan usaha yang telah dijalankan.Diharapkan dengan kegiatan ini, para peserta memahami dan menyadari pentingnya pengelolaanmanajemen dalam menjalankan usahanya. Peserta yang mengikuti kegiatan PKM ini berjumlah63 orang dan sangat terlihat begitu antusiasnya peserta mengikuti seluruh rangkaian acara kegiatan PKM ini