DETAIL KOLEKSI

Pemilihan supplier spare part gas turbine dengan metode analytical hierarchy process (ahp) dan techniquefor order preference by similarity to ideal solution(topsis) di PT. Pembangkitanan Jawa Bali Unit Pembangkitan Muara Karang


Oleh : Faraddina Citra Gustiani

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2016

Pembimbing 1 : Dadang Surjasa

Pembimbing 2 : Tiena G Amaran

Subyek : Failure analysis (Engineering);Production control;Six sigma (Quality control standard)

Kata Kunci : supplier selection, ahp, topsis

Status Posting : Published

Status : Tidak Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2016_TA_STI_06311041_Halaman-Judul.pdf
2. 2016_TA_STI_06311041_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2016_TA_STI_06311041_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2016_TA_STI_06311041_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2016_TA_STI_06311041_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf
6. 2016_TA_STI_06311041_Bab-4_Pengumpulan-Data.pdf
7. 2016_TA_STI_06311041_Bab-5_Pengolahan-Data.pdf
8. 2016_TA_STI_06311041_Bab-6_Analisis-Hasil.pdf
9. 2016_TA_STI_06311041_Daftar-Pustaka.pdf
10. 2016_TA_STI_06311041_Lampiran.pdf

P PT. Pembangkitan Jawa Bali Unit Pembangkitan Muara Karang (PT. PJB UP Muara Karang) merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang ketenagalistrikan dan memproduksi listrik. Perusahaan bekerjasama dengan 31 supplier, dalam kerjasama tersebut supplier masih belum dapat memenuhi kriteria perusahaan seperti keterlambatan pengiriman barang, harga yang fluktuatif, dan ketidaksesuaian spesifikasi barang. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan supplier terbaik berdasarkan nilai preferensi setiap alternatif supplier. Adapun kriteria – kriteria yang digunakan adalah relationship, quality, delivery, cost, flexibility, responsiveness, warranties and claim polices, performance history, techinical capability, dan compliance. Penelitian ini menggunakan metode Analitycal Hierarchy Process (AHP) dan Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS). Metode AHP dan TOPSIS dipilih untuk menentukan pemilihan supplier spare part gas turbine di PT. PJB UP Muara Karang. Metode AHP, didapatkan bobot kepentingan setiap kriteria, subkriteria, dan alternatif yang menjadi input untuk metode TOPSIS. Setelah itu menggunakan metode TOPSIS dipilih karena konsepnya yang sederhana dan mudah dipahami, komputasi yang efisien, serta memiliki kemampuan mengukur kinerja relatif dari alternatif-alternatif keputusan dalam bentuk matematis yang sederhana. Adapun informasi yang dihasilkan berupa perangkingan pemilihan supplier yang terbaik. Yang kemudian dapat digunakan untuk membantu menentukan pemilihan supplier. Penelitian ini menghasilkan supplier spare part gas turbine untuk PT. PJB UP Muara Karang dengan urutan nilai performansi sebagai berikut: PT. Imeco Inter Sarana 19%, PT. Laubi Setiadi 20%, PT. GMF Aero Asia 20%, PT. Satlien Nusapadma 20% dan PT. Farrindo Nusantara Industri 21%.

P PT. Pembangkitan Jawa Bali Unit Pembangkitan Muara Karang (PT. PJB UP MuaraKarang) is one company that is engaged in the electricity sector and producing electricity.The company cooperates with 31 suppliers, in cooperation with the supplier still can notmeet the company's criteria such as delays in delivery of goods, prices fluctuate, andmismatches specification of goods. This research aims to determine the best suppliersbased on the preferences of each alternative supplier. The criteria used is the relationship,quality, delivery, cost, flexibility, responsiveness, warranties and claims polices,performance history, technical capability, and compliance. This research using AnalyticalHierarchy Process (AHP) and Technique for Order Preference by Similarity to IdealSolution (TOPSIS). AHP and TOPSIS method selected to determine the selection of sparepart supplier of gas turbine PT. PJB UP Muara Karang. AHP method, obtained the weightor importance of each criteria, sub-criteria and alternatives which serve as inputs tomethods TOPSIS. After that uses TOPSIS method chosen because the concept is simpleand easy to understand, efficient computing, and has the ability to measure the relativeperformance of the alternatives the decision in a simple mathematical form. Theinformation generated in the form of ranking the best supplier selection. Which can then beused to help determine the selection of suppliers. This research resulted in the supplier ofspare parts for gas turbine PT. PJB UP Muara Karang by order of performance as follows:PT. Imeco Inter Sarana 19%, PT. Laubi Setiadi 20%, PT. GMF Aero Asia 20%, PT.Satlien Nusapadma 20% and PT. Farrindo Nusantara Industri 21%.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?