DETAIL KOLEKSI

Rancang bangun antena mikrostrip frekuensi ganda dengan metode double I slot untuk koneksi jaringan internet wireless (wifi)


Oleh : Putri Eva Damayanti

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Yuli Kurnia Ningsih

Subyek : Microstrip antennas - Design and construction;Radio

Kata Kunci : microstrip antena, double I slot, wifi

Status Posting : Published

Status : Tidak Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_STE_062001600520_Halaman-Judul.pdf 9
2. 2020_TA_STE_062001600520_Lembar-Pengesahan.pdf 6
3. 2020_TA_STE_062001600520_Bab-1_Pendahuluan.pdf.pdf 6
4. 2020_TA_STE_062001600520_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf.pdf 30
5. 2020_TA_STE_062001600520_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf.pdf 44
6. 2020_TA_STE_062001600520_Bab-4_Pembahasan.pdf.pdf 24
7. 2020_TA_STE_062001600520_Bab-5_Kesimpulan.pdf.pdf 2
8. 2020_TA_STE_062001600520_Daftar-Referensi.pdf.pdf 2

W Wireless Fidelity (WIFI) merupakan teknologi komunikasi nirkabel yang digunakan untuk menghubungkan perangkat elektronik seperti komputer, Handphone maupun laptop ke jaringan internet untuk pertukaran informasi data. Salah satu perangkat yang memiliki peranan penting dalam sistem WIFI yaitu antena yang berfungsi sebagai transceiver, dimensi antena merupakan salah satu faktor yang perlu dipertimbangkan selain faktor fleksibilitas. Pada Tugas Akhir ini telah dilakukan perancangan dan impelementasi antena mikrostrip rectangular dengan double I slot untuk koneksi jaringan pada system wireless menggunakan dual frekuensi 2.4 GHz dan 5.8 GHz. Berdasarkan hasil pengujian antena mikrostrip Double I Slot yang dirancang didapatkan karakteristik nilai-nilai parameter dengan nilai return loss sebesar -11.668 dB pada frekuensi 2.4 GHz dan 16.133 dB untuk frekuensi 5.8 GHz, nilai VSWR berurutan 1.717 pada frekuensi 2.4 GHz dan 1.384 untuk frekuensi 5.8 GHz, gain yang didapat sebesar 8.36 dB di peroleh dari perhitungan dengan menggunakan antena horn sebagai antena referensi yang bekerja pada frekuensi 2.5 GHz mengacu pada SAS-571 Double Ridge Guide Horn Antena Data, bandwidth 67.5 MHz pada frekuensi 2.4 GHz dan 210.7 MHz pada frekuensi kerja 5.8 GHz, serta polaradiasi yang dihasilkan adalah unidirectional dengan arah pancar yang kuat pada bagian depan antena. Dari hasil uji implementasi antena mikrostrip rectangular double I slot menunjukkan pengukuran kuat signal pada frekuensi 2.4 GHz lebih unggul 7.4 dBm atau 13.91% dari antena dipole.

W Wireless Fidelity (WIFI) is a wireless communication technology used to connect electronic devices such as computer, mobile phone and laptop to the internet network for the exchange of data information. One device that has an important role in the WIFI system is the antena that functions as a transceiver, antena dimensions are one of the factors to consider besides the flexibility factor. In this final project, the design and implementation of rectangular microstrip antennas with double I slots for network connections in wireless systems uses dual frequency 2.4 GHz and 5.8 GHz. Based on the Double I Slot microstrip antena test results that are designed to obtain the characteristics of the parameter values with return loss values of -11,668 dB at 2.4 GHz and 16,133 dB for the 5.8 GHz frequency, VSWR values 1,717 sequentially at the 2.4 GHz frequency and 1.384 for the 5.8 GHz frequency , the gain obtained is 8.36 dB obtained from calculations using horn antennas as reference antennas that work at 2.5 GHz frequency refers to SAS-571 Double Ridge Guide Horn Data Antena, 67.5 MHz bandwidth at 2.4 GHz frequency and 210.7 MHz at 5.8 GHz working frequency , and the resulting polaradiation is unidirectional with a strong radiating direction at the front of the antena. From the test results of the rectangular double I slot microstrip antena implementation, the measurement of signal strength at the 2.4 GHz frequency is superior to 7.4 dBm or 13.91% of the dipole antena.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?