DETAIL KOLEKSI

Rancang bangun model hoist pada gantry crane single girder skala laboratorium kapasitas 100 N


Oleh : Ihsan Mahardhika

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Soeharsono

Subyek : Cranes

Kata Kunci : manufacture, single girder column gantry crane, hoist.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_STM_061001600067_Halaman-Judul.pdf 13
2. 2018_TA_STM_061001600067_Lembar-Pengesahan.pdf 3
3. 2018_TA_STM_061001600067_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2018_TA_STM_061001600067_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2018_TA_STM_061001600067_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf
6. 2018_TA_STM_061001600067_Bab-4_Analisis-dan-Pembahasan.pdf
7. 2018_TA_STM_061001600067_Bab-5_Kesimpulan.pdf
8. 2018_TA_STM_061001600067_Daftar-Pustaka.pdf
9. 2018_TA_STM_061001600067_Lampiran.pdf

C Crane adalah alat angkut yang banyak dan biasa digunakan untuk mengangkat material atau benda yang besar dan berat dari satu tempat ke tempat lain. Rancang bangun model hoist single girder column gantry crane menggunakan bentuk struktur yang berbeda dari crane yang sudah biasa pada umumnya. Manfaat dari rancang bangun ini agar mahasiswa dapat tahu cara mengoptimasi kekuatandari hoist. Dalam membuat rancangan hoist crane ini analisa dilakukan secara perhitungan manual dan pemodelan Solid Works dan Autocad untuk proses pemodelan. Model hoist crane yang dirancang merupakan hoist yang akan pasangkan pada crane jenis gantry crane single girder column crane, dengan kapasitas angkat 10 [kg], dengan tinggi angkat ± 1 [m] dan panjang rel ± 1,2 [m].

C Crane is a tool that many transport and regular is used in to lift materials orlarge and heavy objects from one place to another. Manufacture the model of singlehoist or crane column using different forms of steel structure of cranes that differentfrom usually crane. In making these cranes hoist design and modeling analysisprocess using manual analysis, and SolidWorks and Autocad to modeling process.Model hoist crane designed which hoist that will fit on a single type of crane orcrane column crane, with a capacity of weight 10 [kg], height of lifting 1 [m] andlong of rail 1.2 [m].

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?