DETAIL KOLEKSI

Hubungan asupan kalsium terhadap kekuatan genggam pada lansia

5.0


Oleh : Muhammad Ilyas

Info Katalog

Nomor Panggil : S 1646

Penerbit : FK - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Elly Herwana

Subyek : Calcium;Hand strength

Kata Kunci : calcium, hand-grip strength, elderly.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_SKD_030001600102_Halaman-Judul.pdf
2. 2020_TA_SKD_030001600102_Pengesahan.pdf
3. 2020_TA_SKD_030001600102_Bab-1_Pendahuluan.pdf 4
4. 2020_TA_SKD_030001600102_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2020_TA_SKD_030001600102_Bab-3_Kerangka-Konsep.pdf
6. 2020_TA_SKD_030001600102_Bab-4_Metode-Penelitian.pdf
7. 2020_TA_SKD_030001600102_Bab-5_Hasil-Penelitian.pdf
8. 2020_TA_SKD_030001600102_Bab-6_Pembahasan.pdf
9. 2020_TA_SKD_030001600102_Bab-7_Kesimpulan.pdf
10. 2020_TA_SKD_030001600102_Daftar-Pustaka.pdf
11. 2020_TA_SKD_030001600102_Lampiran.pdf

L LATAR BELAKANG: Menurut kementerian kesehatan populasi lansia di indonesia pada tahun 2017didapatkan 23,66 juta penduduk dan di perkirakan pada tahun 2020 menjadi 27,08juta jiwa yang akan terus meningkat. Perubahan pada lansia bisa ditandai denganperubahan fisik seperti penurunan kekuatan otot. Kekuatan genggam dipengaruhioleh banyak faktor, mineral kalsium berperan dalam proses pemendekan sarkomerdan aktivasi motor-endplate pada kontraksi serta relaksasi otot. Penelitian inidilakukan dengan tujuan untuk menilai hubungan antara asupan kalsium dankekuatan genggam pada lansia.METODEPenelitian ini merupakan penelitian analitik observasional dengan desain cross-sectional dan subjek lansia yang masih mampu berkomunikasi sebagai kriteriainklusi. Subjek dengan riwayat stroke, gangguan otot dan mengkonsumsisupplement kalsium dimasukan sebagai kriteria ekslusi. Penilaian asupan kalsiumdilakukan dengan menggunakan Semi Quantitative Food FrequencyQuestionnaires. Kekuatan genggam dinilai menggunakan hand-gripdynamometer. data di analisis dengan uji statistik Chi Square dan Fisher's exacttest dengan batas kemaknaan < 0,05.HASILSejumlah 71 lansia di Panti Lansia 41 dan Di Desa Kubang Puji, berpartisipasipada penelitian ini. Analisis statistik menunjukkan tidak terdapat hubunganbermakna antara asupan kalsium dan kekuatan genggam pada lansia (P=0,077;P>0,05). Terdapat hubungan bermakna antara usia dengan kekuatan genggampada lansia (P=0,012; P<0,05). Terdapat hubungan bermakna antara jenis kelamindengan kekuatan genggam pada lansia (P=0,028; P<0,05).KESIMPULANBerdasarkan hasil penelitian, tidak terdapat hubungan signifikan antara asupankalsium terhadap kekuatan genggam pada lansia.

B BACKGROUND: Based on KEMENKES 2017 there were approximately 23,66 milion elderly inindonesia, and it was predicted to be 27,08 million on 2020. A several studies hassuggested there was a correlation betwen aging and hand-grip strength. one of thefactor that affect hand-grip strength is calcium consumption. calcium has a vitalrole in muscle contraction process. this study was conducted to see a correlationbetween calcium consumption and hand-grip strength in elderly.METHODThis study is an observational analytical study with cross-sectional design and theelders as the subjects can communicate as inclusion and subjects taking calciumsupplements as exclusion. The Semi Quantitative Food Frequency Questionnaireswas used for the calcium intake scoring and the hand grip was measured using ahand-grip dynamometer. Data is analyzed with Chi Square statistical test andFisher’s Exact Test with a significance < 0,05.RESULTThere were 71 elderly whose contribute in this study. statistical analysisshowed there was no significant relationship between calcium intake with hand-grip strength in the elderly ( p = 0, 077 ; P> 0.05). There was a significantrelationship between age and hand-grip strength in the elderly (p = 0.012; p<0.05 ). There was a significant relationship between sex and hand-grip strengthin the elderly (p = 0.028; < 0.05).CONCLUSIONBased on the research results, there was no significant correlation between calciumintake and hand-grip strength in the elderly.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?