DETAIL KOLEKSI

Pengaruh perceived organizational support terhadap job performance yang dimediasi oleh work engagement di New Ayuda Hotel Puncak

5.0


Oleh : Harravi Yaoumil Akhir

Info Katalog

Nomor Panggil : 2017_TA_MJ_022131237

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2017

Pembimbing 1 : Lucy Warsindah

Subyek : Perceived organizational support

Kata Kunci : work engagement, job performance.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2017_TA_MJ_022131237_Halaman-Judul.pdf
2. 2017_TA_MJ_022131237_Bab-1.pdf
3. 2017_TA_MJ_022131237_Bab-2.pdf
4. 2017_TA_MJ_022131237_Bab-3.pdf
5. 2017_TA_MJ_022131237_Bab-4.pdf
6. 2017_TA_MJ_022131237_Bab-5.pdf
7. 2017_TA_MJ_022131237_Daftar-Pustaka.pdf
8. 2017_TA_MJ_022131237_Lampiran.pdf

P Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Perceived Organizational Support, Work Engagement, dan Job Performance dan menganalisis pengaruh Perceived Organizational Support terhadap Job Performance yang dimediasi oleh Work Engagement di New Ayuda Hotel Puncak. Responden dalam penelitian ini adalah karyawan frontliner New Ayuda Hotel Puncak yang terdiri dari 102 responden. Metode analisis data yang digunakan adalah dengan menggunakan statistik deskriptif dan juga SEM (Structural Equation Modelling). Berdasarkan hasil pengujian pengaruh Perceived Organizational Support terhadap Job Performance yang dimediasi Work Engagement, menunjukkan bahwa Work Engagement dapat memediasi pengaruh Perceived Organizational Support terhadap Job Performance dengan nilai p-value sebesar 0,004 < 0,05 dan nilai estimate (β) sebesar 0,167. Manfaat penelitian yang dapat diberikan yaitu sebagai informasi bagi perusahaan dan sebagai dasar acuan untuk penelitian selanjutnya. Sementara itu, implikasi manajerial yang dapat diberikan adalah atasan perlu berdiskusi dan lebih peduli dengan pendapat karyawan. Atasan juga perlu mendesain ulang pekerjaan agar memberikan inspirasi lebih besar bagi karyawan, dan atasan lebih mendorong karyawannya untuk lebih memahami kemauan dan harapan dari para konsumen.

T This study aimed to analyze the Perceived Organizational Support, Work Engagement and Job Performance and analyze the influence of Perceived Organizational Support to Job Performance mediated by Work Engagement in New Ayuda Puncak Hotel. Respondents in this study were employees of frontline New Ayuda Puncak Hotel consisting of 102 respondents. Data analysis method used is by using descriptive statistics and SEM (Structural Equation Modeling). Based on the results of testing the effect of Perceived Organizational Support to Job Performance mediated Work Engagement, Work Engagement shows that may mediate the effect of Perceived Organizational Support to Job Performance with a p-value of 0.004 <0.05 and value estimate (β) of 0.167. The benefits of research that can be given is for the information of the company and as the basis for further research. Meanwhile, the managerial implications that can be given is the boss needs to discuss and more concerned with the opinions of employees. Bosses also have to redesign jobs in order to provide greater inspiration for employees and employers encourage employees to better understand the will and expectations of consumers.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?