DETAIL KOLEKSI

Pengaruh integrasi proses rantai pasokan terhadap kinerja kompetitif yang dimediasi oleh kemampuan rantai pasokan pada PT. Braja Mukti Cakra


Oleh : Gita Irwanti

Info Katalog

Nomor Panggil : 022161115

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Dorina Widowati.

Subyek : Supply chain management

Kata Kunci : operations management, supply chain management, supply chain process integration.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_MJ_022161115_Halaman-Judul.pdf
2. 2020_TA_MJ_022161115_Bab-1.pdf
3. 2020_TA_MJ_022161115_Bab-2.pdf
4. 2020_TA_MJ_022161115_Bab-3.pdf
5. 2020_TA_MJ_022161115_Bab-4.pdf
6. 2020_TA_MJ_022161115_Bab-5.pdf
7. 2020_TA_MJ_022161115_Daftar-Pustaka.pdf
8. 2020_TA_MJ_022161115_Lampiran.pdf

P Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Integrasi Proses Rantai Pasokan, Kemampuan Rantai Pasokan, Kinerja Kompetitif di PT. Braja Mukti Cakra Tbk. Bekasi, Jawa Barat. Data diperoleh langsung melalui penyebaran kuesioner kepada 178 responden seluruh manajer dan staf bagian produksi. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan alat analisis SEM (Structural Equation Model).Metode pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan non probability sampling dan pengambilan sampel dengan menggunakan teknik purposive sampling.Berdasarkan hasil pengujian hipotesis, dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh Integrasi Proses Rantai Pasokan dan Kemampuan Rantai Pasokan terhadap Kinerja Kompetitif. Manfaat penelitian dapat dijadikan informasi bagi perusahaan dan sebagai dasar acuan penelitian selanjutnya. Implikasi manajerial yang dapat diberika agar perusahaan dapat meningkatkan Integrasi Proses Rantai Pasokan, Kemampuan Rantai Pasokan dan Kinerja Kompetitif.

T This study aims to analyze the Integration of Supply Chain Processes, Supply Chain Capabilities, Competitive Performance at PT. Braja Mukti Cakra Tbk. Bekasi, West Java. Data obtained directly through the distribution of questionnaires to 178 respondents throughout the manager and production staff. The sampling technique in this study is to use the SEM analysis tool (Structural Equation Model).The sample collection methods used in this study are non-probability sampling and sampling using purposive sampling techniques.Based on the results of hypothesis testing, it can be concluded that there is an influence of the Supply Chain Process Integration and Supply Chain Capability on Competitive Performance. The benefits of research can be used as information for the company and as a basis for further research. Managerial implications that can be given so that companies can improve the Supply Chain Process Integration, Supply Chain Capabilities and Competitive Performance.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?