DETAIL KOLEKSI

Pengaruh faktor sosial budaya terhadap pola pangan masyarakat Jawa Tengah


Oleh : Warni

Info Katalog

Nomor Panggil : 614 WAR p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2005

Pembimbing 1 : Sarasati Sardjono

Subyek : Dental hygienist;Food - Central Java - Social aspects

Kata Kunci : socio-cultural, food patterns, the people of Central Java

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2005_TA_KG_04000280_Halaman-judul.pdf 7
2. 2005_TA_KG_04000280_Lembar-pengesahan.pdf
3. 2005_TA_KG_04000280_Bab-1-Pendahuluan.pdf 4
4. 2005_TA_KG_04000280_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf 43
5. 2005_TA_KG_04000280_Bab-3-Pembahasan.pdf 7
6. 2005_TA_KG_04000280_Bab-4-Kesimpulan-dan-saran.pdf 2
7. 2005_TA_KG_04000280_Daftar-pustaka.pdf 4

M Masyarakat Jawa Tengah memiliki struktur sosial dan budaya yang sangat kuat dan khusus. Pola makan masyarakat Jawa Tengah banyak memiliki tipe pangan tradisional yang sangat dipengaruhi oleh faktor sosial dan budayanya. Faktor sosial berpengaruh terhadap pola pangan yang meliputi penentuan makanan pokok dan selingan, jenis makanan, waktu makan. Faktor budaya mempengaruhi jenis-jenis makanan upacara yang sangat beragam. Pengaruh faktor sosial budaya terhadap pemilihan makanan atau kebiasaan makan dapat menguntungkan atau merugikan kesehatn gigi dan mulut. Hal tersebut karena makanan Jawa Tengah yang manis bersifat kariogenik , dan makan Jawa Tengah yang berserat dan berair bersifat membersihkan din sendiri. Pengaruh faktor sosial dan budaya masyarakat Jawa Tengah terhadap pola pangan tidak mungkin dihilangkan. Makanan tradisional perlu dilestarikan dan ditingkatkan mutu secara kualitas dan kuantitas.

T The community in Central Java have a special and very strong social cultural structure. The food pattern of Central Java community have a lot of the social factor. The effect of social factor influence the food pattern that include the choice of main meal and snack, type of food, and effect of mealtime. Cultural factor also influence the types of ceremonial meal that has great variety. The social and culture factor about the choice of food or the food pattern, can lead to positive or negative effect the health of teeth and mouth. It is because of the Central Java food taste sweet and it can cause caries, but the positive effect is that the Central Java food include fiber and water, which can increase the self cleansing effect. The effect of social and culture factor community in Central Java to the traditional food pattern can not be erased. The traditional food pattern must be conserved and improved in quality and quantity.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?