DETAIL KOLEKSI

Tingkat pengetahuan mengenai hak pelayanan kesehatan gigi primer pada peserta badan penyelenggara jaminan sosial kesehatan : Kajian pada peserta badan penyelenggara jaminan sosial kesehatan PT Softex Indonesia


Oleh : Ignatia Inez

Info Katalog

Nomor Panggil : 174.2 IGN t

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2017

Pembimbing 1 : Danny Wiradharma

Subyek : Ethics;Dentistry

Kata Kunci : rights, primary dental health service, participants of social security agency of health

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2017_TA_KG_040001300078_Halaman-judul.pdf
2. 2017_TA_KG_040001300078_Lembar-pengesahan.pdf
3. 2017_TA_KG_040001300078_Bab-1-Pendahuluan.pdf
4. 2017_TA_KG_040001300078_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf
5. 2017_TA_KG_040001300078_Bab-3-Kerangka-teori.pdf
6. 2017_TA_KG_040001300078_Bab-4-Metode-penelitian.pdf
7. 2017_TA_KG_040001300078_Bab-5-Hasil-penelitian.pdf
8. 2017_TA_KG_040001300078_Bab-6-Pembahasan.pdf
9. 2017_TA_KG_040001300078_Bab-7-Kesimpulan-dan-saran.pdf
10. 2017_TA_KG_040001300078_Daftar-pustaka.pdf 6
11. 2017_TA_KG_040001300078_Lampiran.pdf

J Jaminan kesehatan merupakan salah satu program yang dibuat negara dan diselenggarakan oleh badan hukum yaitu Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan atau BPJS Kesehatan. Seluruh penduduk Indonesia diwajibkan untuk menjadi peserta. Program jaminan kesehatan ini dibuat agar peserta memperoleh manfaat pemeliharaan kesehatan dan perlindungan dalam memenuhi kebutuhan dasar kesehatannya. Salah satu pelayanan yang diberikan pada jaminan kesehatan adalah pelayanan kesehatan gigi primer. Sebagai peserta BPJS Kesehatan, setiap peserta berhak untuk mendapatkan dan menggunakan hak mereka terutama dalam bidang pelayanan kesehatan gigi primer. Penelitian ini merupakan penelitian observasional deskriptif yang memiliki tujuan yaitu untuk mengetahui tingkat pengetahuan mengenai hak pelayanan kesehatan gigi primer pada peserta Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan PT Softex Indonesia. Penelitian ini dilakukan kepada 97 peserta. Analisis data pada penelitian ini menggunakan uji statistika deskriptif dengan hasil penelitian sebanyak 85,6% subjek penelitian termasuk pada kategori rendah. Hal ini menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan mengenai hak pelayanan kesehatan gigi primer pada subjek penelitian masih sangat kurang.

H Health insurance is one of state programs created and organized by legal institution, namely Social Security Agency of Health or Health BPJS. All Indonesian people are required to be BPJS participants. Health insurance program is designed for participants to get health care benefit and protection to meet their basic needs of health. One of the services provided in health insurance is the primary dental health services. As a participant of BPJS Health, each participant has rights, especially to get the primary dental health services. This study employed observational descriptive method to determine the knowledge level of health BPJS participants in Softex Indonesia on primary dental health services. This study was conducted to 97 participants. Data analysis of this study used descriptive statistics test. The result showed that 85.6% participants' knowledge was in low category. This indicated that participant of BPJS Health in Softex Indonesia company had lack knowledge on primary dental health services

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?