DETAIL KOLEKSI

Studi perencanaan bangunan intake saluran pembawa air baku karian barat

0.9


Oleh : Merry Agni Setyaninditha

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2021

Pembimbing 1 : Trihono Kadri

Pembimbing 2 : Wahyu Sejati

Subyek : Waterways;Intakes (Hydraulic engineering) - Designs and plans

Kata Kunci : raw water, intake building, presedimentation

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2021_TA_STS_051001600045_Halaman-Judul.pdf
2. 2021_TA_STS_051001600045_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2021_TA_STS_051001600045_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2021_TA_STS_051001600045_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2021_TA_STS_051001600045_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf
6. 2021_TA_STS_051001600045_Bab-4_Pembahasan.pdf
7. 2021_TA_STS_051001600045_Bab-5_Kesimpulan.pdf
8. 2021_TA_STS_051001600045_Daftar-Pustaka.pdf
9. 2021_TA_STS_051001600045_Lampiran.pdf

A Air baku merupakan awal dari proses dalam penyediaan air bersih. Kebutuhan air bersih semakin meningkat setiap tahun karena berkembangnya laju pertumbuhan di suatu daerah. Karena adanya peningkatan kebutuhan air bersih maka tindakan yang diambil oleh pemerintah yang bekerja sama dengan pihak swata adalah mendirikan Saluran Pembawa Air Baku (SPAB) Karian Barat yang terletak di di hulu Bendung Pamarayan. Air baku ini diharapkan dapat memenuhi kuantitas, kualitas, dan kontinuitas air di daerah Kab, Serang, Kota Serang, dan Kota Cilegon. Maka untuk merealisasikan perlu adanya perencanaan desain bangunan intake air baku dan bangunan prasedmentasi dengan debit yang telah direncanakan. Berdasarkan hasil perhitungan dengan debit rencana 1,5 m3/detik diperoleh dimensi lebar inlet pada bangunan intake 1 m dengan 3 inlet, lebar pilar 0,5 m dengan 2 pilar, dan tinggi intake sebesar 1 m. Dimensi saluran pembawa memiliki lebar 4 m, panjang 16 m, dan tinggi 1,5 m. Pada bangunan prasedimentasi diperoleh panjang 60 m, lebar 12 m, dan tinggi 6 m.

R Raw water is the beginning of the process of providing clean water. Every year clean water needs is increasing due to the growing growth rate in an area. Due to an increase in the need for clean water, the action taken by the government in collaboration with private parties is to establish the West Karian Raw Water Carrier (SPAB) which is located upstream of the Pamarayan Dam. This raw water is expected to meet the quantity, quality and continuity of water in the districts Serang, Serang City and Cilegon City. So to realize it is necessary to plan the design of the raw water intake and presedimentation buildings with the planned discharge. Based on the results of calculations with a planned discharge of 1.5 m3/s, it is obtained that the dimensions of the inlet width in the intake building are 1m with 3 inlets, 0,5 m wide with 2 pillar, and the intake height is 1 m. The dimensions of the carrier line are 4 m wide, 16 m long, and 1,5 m high. In the presedimentation building, the length is 60 m, the width is 12 m, and the height is 6 m.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?