DETAIL KOLEKSI

Hubungan antara tingkat aktivitas fisik dengan kadar gula darah sewaktu pada mahasiswa


Oleh : Alhan Rao

Info Katalog

Nomor Panggil : 612.12 Rao h

Penerbit : FK - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2014

Pembimbing 1 : Dharma Sutanto

Subyek : Blood Glucose

Kata Kunci : level of physical activity, blood sugar levels when, students.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2014_TA_KD_03010019_Halaman-Judul.pdf
2. 2014_TA_KD_03010019_Bab-1-Pendahuluan.pdf 4
3. 2014_TA_KD_03010019_Bab-2-Tinjauan-Literatur.pdf
4. 2014_TA_KD_03010019_Bab-3-Kerangka-Konsep.pdf
5. 2014_TA_KD_03010019_Bab-4-Metode.pdf
6. 2014_TA_KD_03010019_Bab-5-Hasil.pdf
7. 2014_TA_KD_03010019_Bab-6-Pembahasan.pdf
8. 2014_TA_KD_03010019_Bab-7-Kesimpulan.pdf
9. 2014_TA_KD_03010019_Daftar-Pustaka.pdf 5
10. 2014_TA_KD_03010019_Lampiran.pdf

K Kurangnya aktivitas fisik diperkirakan menjadi penyebab utama untuk sekitar 27% dari penyakit diabetes. Penelitian menggunakan metode observasional analitik dengan pendekatan cross-sectional. Data dikumpulkan dengan wawancara menggunakan kuesionar International Physical Activity (IPAQ) dan alat pengukur gula darah sewaktu Nesco Multi Check 3 in 1 yang mengikutsertakan 46 mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Trisakti angkatan 2012. Analisis data dengan menggunakan SPSS versi 21.0 untuk Machintosh dengan tingkat kemaknaan 0,05. Analisis uji ANOVA menunjukan tidak adanya hubungan yang signifikan antara tingkat aktivitas fisik dengan kadar gula darah sewaktu pada mahasiswa (p = 0,065). Tidak terdapat hubungan antara tingkat aktivitas fisik dengan kadar gula darah sewaktu pada mahasiswa

L Lack of physical activity is thought to be the main cause for around 27% of diabetes. The study used analytic observational methods with a cross-sectional approach. Data were collected by interviews using the International Physical Activity (IPAQ) questionnaire and blood sugar measuring devices when Nesco Multi Check 3 in 1 included 46 students of the 2012 Trisakti University School of Medicine. Data analysis using SPSS version 21.0 for Machintosh with a significance level of 0.05 . Analysis of the ANOVA test showed that there was no significant relationship between the level of physical activity and blood sugar levels when students (p = 0.065). There is no relationship between the level of physical activity with blood sugar levels when on students

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?