DETAIL KOLEKSI

Perancangan sistem lantai stub girder pada bangunan tingkat 4


Oleh : Yodi Argasetya

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2016

Pembimbing 1 : Hadi Rusjanto

Subyek : High Rise Building

Kata Kunci : HIGH RISE BUILDING

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 051.12.093-HALAMAN-JUDUL.pdf
2. 051.12.093-BAB-I.pdf
3. 051.12.093-BAB-II.pdf
4. 051.12.093-BAB-III.pdf
5. 051.12.093-BAB-IV.pdf
6. 051.12.093-BAB-V.pdf
7. 051.12.093-DAFTAR-PUSTAKA.pdf

P Perkembangan konstruksi di bidang High Rise Building memang terus berubah-rubah seiring meningkatnya kebutuhan akan bangunan tingkat tinggi di daerah-daerah kota besar seperti Jakarta, Bandung, Surabaya, dan Makassar. Banyak ide yang sudah dibuat dengan tujuan untuk membuat High Rise Building dengan bentang balok induk yang panjang agar memperoleh keleluasaan dalam melakukan aktifitas kantoran. Stub Girder merupakan sebuah solusi yang sudah cukup lama dikenal di beberapa negara bagian di Amerika Serikat yang akhirnya berkembang dengan pesat di negara tetangga seperti Kanada. Prinsip dari Stub Girder merupakan sebuah pelat lantai terdiri darirangkaian pelat beton dibagian atas dan Girder berbentuk WF dibagian bawah,dengan beberapa buah Stub diantara kedua elemen tersebut yang gunanya adalahuntuk mengintegrasikan antara struktur pelat lantai dengan HVAC ducting sehingga memperoleh tinggi bersih yang lebih besar daripada menggunakan sistem biasa. Banyak asumsi yang digunakan untuk merancang sistem pelat lantai Stub Girder ini, seperti mencari panjang Girder yang paling efisien, panjang Stub yang memadai, dan tinggi ducting yang dibutuhkan. Buku ini dibuat untuk memberikan gambaran mengenai sistem dari Stub-Girder yang dilengkapi dengan teori-teori dari para peneliti di Amerika Serikat dan Kanada, serta modeling bentuk struktur dari stub girder itu sendiri.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?