DETAIL KOLEKSI

Faktor pemilihan moda transportasi dari kota bogor menuju DKI Jakarta Rute Stasiun Bogor - Stasiun Juanda

0.0


Oleh : Namida Iffa Charisma

Info Katalog

Penerbit : FALTL - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2024

Pembimbing 1 : Rahel Situmorang

Pembimbing 2 : Martina Cecilia Adriana

Kata Kunci : mode selection, factors, public transport.

Status Posting : Unpublished

Status : Lengkap

K Kota Bogor merupakan kota komuter yang melakukan kegiatan utama di Jakarta. Kota Bogor merupakan salah satu kota komuter yang melakukan kegiatan utama di Jakarta. Kota Bogor merupakan pengguna transportasi umum terbanyak dibandingkan kota komuter lainnya yaitu sebesar 19%-28,5%, . Dari Kota Bogor menuju Kota Jakarta terdapat 2 (dua) jenis moda transportasi umum yang diantaranya KRL dan Bus Jr Connexion. Kedua moda tersebut tergolong berhasil yang dimana ramai penumpang, namun pada kenyataan dilapangan masih banyak pengguna yang tidak mendapatkan kursi pada Bus dan pada KRL sudah sangat berdesakan maka dari itu dibutuhkan moda angkutan tambahan untuk menuju Jakarta. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik perjalanan pengguna dalam pemilihan moda antara bus Jr. Connexion dengan KRL Commuter Line dari Stasiun Bogor menuju Stasiun Juanda. Teknik analisis yang digunakan yaitu menggunakan crosstab dan regresi binomial logit. Jumlah responden ditentukan menggunakan rumus slovin dan didapatkan hasil sejumlah 100 responden 100 pengguna KRL dan 100 pengguna Bus Jr Connexion. Hasil penelitian menunjukan bahwa faktor karakteristik pengguna tidak mempengaruhi dalam pemilihan moda, hal ini dapat dikarenakan keduanya merupakan angkutan umum

B Bogor City is a commuter city that conducts main activities in Jakarta. Bogor City is one of the main commuter cities in Jakarta. Bogor City is the largest user of public transportation compared to other commuter cities, which is 19%-28.5%. From Bogor City to Jakarta City there are 2 (two) types of public transportation modes including KRL and Jr Connexion Bus. Both modes are classified as successful which are crowded with passengers, but in reality there are still many users who do not get seats on the Bus and on the KRL are very crowded, therefore additional modes of transportation are needed to get to Jakarta. The purpose of this study is to determine the characteristics of user travel in the selection of modes between the Jr. Connexion bus and KRL Commuter Line from Bogor Station to Juanda Station. The analysis technique used is using crosstab and binomial logit regression. The number of respondents was determined using the slovin formula and the results obtained were 100 respondents 100 KRL users and 100 Jr Connexion Bus users. The results showed that the user characteristics factor does not affect the mode selection, this can be because both are public transportation.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?