DETAIL KOLEKSI

Pengembangan desain furnitur anak sebagai sarana belajar dan bermain dalam mengembangkan kemampuan motorik dan kognitif


Oleh : Ribka Emmanauli

Info Katalog

Nomor Panggil : 091201800003

Penerbit : FSRD - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2022

Pembimbing 1 : Gihon Nugrahadi

Pembimbing 2 : Hendy Rosadi

Subyek : Color in furniture design

Kata Kunci : kids, furniture, kindergarten.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2022_TA_SDP_091201800003_Halaman-Judul.pdf 15
2. 2022_TA_SDP_091201800003_Lembar-Pengesahan.pdf 4
3. 2022_TA_SDP_091201800003_Bab-1_Pendahuluan.pdf 7
4. 2022_TA_SDP_091201800003_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf 5
5. 2022_TA_SDP_091201800003_Bab-3_Data-dan-Analisis.pdf 22
6. 2022_TA_SDP_091201800003_Bab-4_Konsep-Desain.pdf 4
7. 2022_TA_SDP_091201800003_Bab-5_Implementasi-Desain.pdf 32
8. 2022_TA_SDP_091201800003_Bab-6_Penutup.pdf 1
9. 2022_TA_SDP_091201800003_Daftar-Pustaka.pdf 7
10. 2022_TA_SDP_091201800003_Lampiran.pdf 4

M Mengacu kepada Sustainable Development Goals nomor 4, Pendidikan Berkualitas, dari target target 4.7 Pada tahun 2030, menjamin semua peserta didik memperoleh pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan untuk meningkatkan pembangunan berkelanjutan. Anak-anak umur tiga sampai enam tahun pada tingkat Taman Kanak-kanak sedang mengalami masa pertumbuhan dan pengembangan dari sisi fisik maupun kemampuan mereka. Maka dari itu, anak-anak umur tiga sampai enam tahun diharapkan untuk memulai pendidikan sedari dini.Furnitur merupakan produk yang sangat mendukung proses kegiatan dan belajar anak di sekolah. Tapi realitanya masih banyak furnitur yang tidak bisa mendukung proses tersebut sehingga muncul banyak ketidaknyamanan yang dirasakan oleh anak. Dari permasalahan tersebut, muncul ide untuk mengembangkan desain furnitur di sekolah Taman Kanak-Kanak agar anak bisa beraktifitas lebih leluasa.

R Referring to the Sustainable Development Goals number 4, Quality Education, from the target target 4.7 By 2030, ensure that all students acquire the knowledge and skills needed to promote sustainable development. Children at the Kindergarten level are experiencing a period of growth and development in terms of their physical and abilities. Therefore, children aged three to six years are expected to start education at an early age.Furniture is a product that really supports the process of children's activities and learning at school. But the reality is that there are still many pieces of furniture that cannot support this process, resulting in a lot of discomfort felt by children. From these problems, the idea emerged to develop furniture designs in Kindergarten schools so that children can work more freely.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?