DETAIL KOLEKSI

Pengaruh kualitas pelaporan keuangan dan intellectual capital terhadap kinerja keuangan dengan good corporate governance sebagai variabel pemoderasi


Oleh : Claudensiani Laidwini

Info Katalog

Nomor Panggil : 2018_TA_AK_023122127

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Vinola Herawaty

Subyek : Financial Accounting;board of commissioners and independent commissioners

Kata Kunci : quality of financial reporting, Intellectual Capital, Good Corporate Governance, financial performan

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_AK_023122127_Halaman-Judul.pdf
2. 2018_TA_AK_023122127_Bab-1.pdf
3. 2018_TA_AK_023122127_Bab-2.pdf
4. 2018_TA_AK_023122127_Bab-3.pdf
5. 2018_TA_AK_023122127_BAb-4.pdf
6. 2018_TA_AK_023122127_Bab-5.pdf
7. 2018_TA_AK_023122127_Daftar-Pustaka.pdf
8. 2018_TA_AK_023122127_Lampiran.pdf

P Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis apakah terdapat pengaruh siginifikan antara Kualitas Pelaporan Keuangan, Intellectual Capital, terhadap Kinerja Kuangan perusahaan dengan Good Corporate Governance sebagai variabel moderasi.Dalam penelitian ini data dikumpulkan melalui laporan keuangan tahunan yang diperoleh dari situs Bursa Efek Indonesia (BEI). Sampel yang digunakan dalam penelitian berjumlah 31 perusahaan perbankan dari tahun 2013 – 2015 dengan kriteria merupakan perusahan perbankan yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia (BEI). Teknik analisis yang digunakan adalah Statistik Deskriptif, Uji Normalitas, Uji Multikolinearitas, Uji Autorelasi, Uji, Heteroskedastisitas, Uji Regresi Variabel Moderating dan Uji Signifikansi Simultan.Hasil penelitian menunjukkan bahwa Earnings Management tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Kinerja Keuangan, Intellectual Capital berpengaruh secara signifikan terhadap Kinerja Keuangan, serta Good Corporate Governance sebagai variabel moderasi berpengaruh signifikan terhadap hubungan antara Earnings Management dengan Kinerja Keuangan, dan Good Corporate Governance tidak memiliki pengaruh yang signifikan hubungan antara Intellectual Capital terhadap Kinerja Keuangan.

T This research aims to find out and analyze whether there is influence of May between the quality of financial reporting, Intellectual Capital, on performance Kuangan companies with Good Corporate Governance as a moderating variable.In this study data collected through annual financial reports obtained from the website of the Indonesia stock exchange (idx). The samples used in the study totalled 31 banking company from 2013 – 2015 with criteria is a banking company that is listed on the Indonesia stock exchange (idx). Analytical techniques used are descriptive statistics, Normality Test, test, test Autorelasi, Multicollinearity Test, Heteroskedastisitas, Moderating Variables regression test and a test of the significance of the simultaneous.The results showed that Earnings Management no effect significantly to financial performance, Intellectual Capital effect significantly to financial performance, as well as Good Corporate Governance as an influential moderate significant variables of the relationship between Earnings Management with financial performance, and Good Corporate Governance does not have a significant influence on the relationship between Intellectual Capital against financial performance.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?