DETAIL KOLEKSI

Faktor-faktor yang mempengaruhi pemilihan metode akuntansi persediaan fifo dan average pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek Indonesia


Oleh : Dea Puspita Sari

Info Katalog

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2011

Pembimbing 1 : Sudarmaji Herry Soetrisno

Subyek : Inventory accounting ;manufacture

Kata Kunci : inventory accounting, inventory intencity, capital intencity, inventory variable, groos profit margi

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2011_TA_AK_023070126_7.pdf
2. 2011_TA_AK_023070126_6.pdf
3. 2011_TA_AK_023070126_5.pdf
4. 2011_TA_AK_023070126_4.pdf
5. 2011_TA_AK_023070126_3.pdf
6. 2011_TA_AK_023070126_2.pdf
7. 2011_TA_AK_023070126_1.pdf

T Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah struktur kepemilikan, intensitas persediaan, besaran perusahaan, intensitas modal, leverage, variabel persediaan, variabel harga pokok penjualan, margin laba kotor merupakan faktor­ faktor yang berpengaruh terhadap pemilihan metode akuntansi persediaan pada perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini terdiri atas 40 perusahaan manufaktur yang terdapat di Bursa Efek Indonesia untuk periode 2006-2009. Data tersebut menggunakan metode Purposive Sampling. Metode analisa yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan pengujian variat berganda yang dilakukan dengan menggunakan regresi logistik. Hasil dari pengujian logistic menunjukkan bahwa struktur kepemilikan, intensitas persediaan, besaran perusahaan, intensitas modal, variabel persediaan berpengaruh terhadap pemilihan metode akuntansi persediaan. Di sisi lain, pengujian tersebut juga menunjukkan bahwa leverage, variabel harga pokok penjualan, margin laba kotor tidak berpengaruh terhadap pemilihan metode akuntansi persediaan.

T This research aims to know the influence of owner structure, inventory intencity, company size, capital intencity, leverage, variable inventory, cost of good sold, gross profit margin are factors which influenced to inventory accounting method for listed firm in Indonesian Stock Exchange. This research took 40 manufactures were listed in Indonesia Stock Exchange for period 2006-2009 and the method is used Purposive Sampling. The analyse in the research using Double Variat Test where is done by using logistic regression. The result of the test that :owner structure, inventory intencity, company size, capital intencity, keverage, varialble inventory, cost of good sold, gross profit margin have not influence to choice of inventory accounting method.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?