DETAIL KOLEKSI

Peranan desain komunikasi visual dalam kampanye manfaat konsumsi sayuran organik bagi masyarakat Indonesia

0.0


Oleh : Cindi Delisia

Info Katalog

Nomor Panggil : 0006/DKV/2016

Penerbit : FSRD - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2016

Pembimbing 1 : Agus Nugroho Udjianto

Pembimbing 2 : Dody Setianto,

Subyek : Posters;Signs and signboards

Kata Kunci : visual communication design, campaigns, the benefits of vegetable consumption. organic vegetables, I

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2016_TA_DKV_09112169_-Halamanjudul.pdf
2. 2016_TA_DKV_09112169_Bab1.pdf
3. 2016_TA_DKV_09112169_Bab2.pdf
4. 2016_TA_DKV_09112169_Bab3.pdf
5. 2016_TA_DKV_09112169_Bab4.pdf
6. 2016_TA_DKV_09112169_Bab5.pdf
7. 2016_TA_DKV_09112169_Bab6.pdf 2

S Sayuran merupakan makanan bernutrisi yang dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia sehari-hari. Akan tetapi, sekarang mayoritas sayuran yang dijual ditanam menggunakan bahan kimia yang dapat membahayakan kesehatan tubuhdan mencemari lingkungan. Padahal ada sayuran yang penanamannya alami tanpamenggunakan bahan kimia, yaitu sayuran organik. Namun, pengetahuanmasyarakat mengenai sayuran organik masih kurang. Untuk itu, perlu adanyainformasi dan ajakan agar masyarakat mengerti dan meningkat kesadarannya Untuk tugas akhir ini, desainer mendesain sebuah kampanye manfaat sayuran organik bagi masyarakat Indonesia untuk meningkatkan kesadaran mereka

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?