Anticedent dari behavioral loyalty di rumah sakit Brawijaya
P Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa apakah loyalitas pasien dan keyakinan pasien terhadap dokter mereka dapat di pengaruhi oleh perilaku interaksi yaitu, listening (mendengarkan), explaining (menjelaskan) dan competence (kompetensi) dokter dapat mempengaruhi relationship satisfaction (kepuasan pasien) dan confidence (kepercayaan pasien). Sample dalam penelitian ini terdiri dari 215 responden yaitu pasien yang sudah melakukan kunjungan secara rutin. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan analisa regresi berganda Hasil penelitian ini menunjukan bahwa loyalitas pasien memiliki pengaruh positif terhadap kepercayaan pasien (confidence) dan kepuasan pasien (relationship satisfaction) melalui perilaku yang diberikan oleh dokter yaitu mendengarkan (listening), menjelaskan (explaining), dan kompetensi dokter (competence).
T This study aimed to analyze whether the patient loyalty and confidence of patients to their physicians can be influenced by the interaction of behavior, namely, listening, explaining and competence. Physicians may affect relationship satisfaction (patient satisfaction) and confidence (trust patients). Sample in this study consisted of 215 respondents in which patients who have visited regularly. Sampling in this study using multiple regression analysis. The results of this study indicate that the loyalty of the patients had a positive impact on patient trust (confidence) and patient satisfaction (relationship satisfaction) trough which the behavior is given by a physician is listening, explaining, and physician competence.