DETAIL KOLEKSI

Pengaruh brand awareness, brand loyalty dan brand attitude terhadap purchase intention pada aplikasi marketplace.

5.0


Oleh : Luthfi Gazali

Info Katalog

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2024

Pembimbing 1 : Iwan Ekawanto

Kata Kunci : brand awareness, brand loyalty, brand attitude and purchase intention

Saat ini file hanya dapat diakses dari perpustakaan.

Status : Lengkap

T Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menguji Pengaruh Brand Awareness, Brand Loyalty dan Brand Attitude Terhadap Purchase Intention Pada Aplikasi Marketplace di Indonesia. Dalam penelitian ini menggunakan empat variabel yaitu brand awareness, brand loyalty, brand attitude dan purchase intention. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 187 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu teknik purposive sampling dengan non-probability sampling. Responden dalam penelitian ini merupakan konsumen yang pernah menggunakan marketplace seperti Shopee, Tokopedia, dan Lazada. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Structural Equation Model (SEM) dengan menggunakan software AMOS. Dalam penelitian ini kesimpulan yang dapat diambil adalah bahwa hubungan antara brand awareness, brand loyalty, dan brand attitude dengan purchase intention berpengaruh positif.

T The purpose of this research is to determine and test the influence of Brand Awareness, Brand Loyalty and Brand Attitude on Purchase Intention in Marketplace Applications in Indonesia. This research uses four variables, namely brand awareness, brand loyalty, brand attitude and purchase intention. This research used a sample of 187 respondents. The sampling technique used was purposive sampling technique with non-probability sampling. Respondents in this research are consumers who have used marketplaces such as Shopee, Tokopedia, and Lazada. The data analysis method used in this research is Structural Equation Model (SEM) using AMOS software. In this research, the conclusion that can be drawn is that the relationship between brand awareness, brand loyalty, and brand attitude and purchase intention has a positive effect.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?