DETAIL KOLEKSI

Pengaruh komposit membran (polivinil alkohol - kolagen - hidroksiapatit) dari sisik ikan dalam meningkatkan jumlah fibroblas


Oleh : Gilma Ayu Sriyanto

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.605 GIL p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2019

Pembimbing 1 : Yessy Ariesanti

Subyek : Plant extracts

Kata Kunci : composite membrane (PVA - Collagen - HA), fibroblasts

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2019_TA_KG_040001500076_Halaman-judul.pdf
2. 2019_TA_KG_040001500076_Lembar-pengesahan.pdf 6
3. 2019_TA_KG_040001500076_Bab-1-Pendahuluan.pdf 6
4. 2019_TA_KG_040001500076_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf
5. 2019_TA_KG_040001500076_Bab-3-Kerangka-teori,-konsep,-dan-hipotesis.pdf
6. 2019_TA_KG_040001500076_Bab-4-Metode-penelitian.pdf
7. 2019_TA_KG_040001500076_Bab-5-Hasil-penelitian.pdf
8. 2019_TA_KG_040001500076_Bab-6-Pembahasan.pdf
9. 2019_TA_KG_040001500076_Bab-7-Kesimpulan-dan-saran.pdf
10. 2019_TA_KG_040001500076_Daftar-pustaka.pdf 8
11. 2019_TA_KG_040001500076_Lampiran.pdf

L Latar Belakang : Luka merupakan salah satu hal yang dapat terjadi setelah tindakan bedah dalam rongga mulut. Jumlah fibroblas dapat membantu proses penyembuhan luka lebih cepat.Perkembangan bahan komposit mem bran di bidang biomedis sudah banyak digunakan dan penggunaan komposit membran diketahui dapat meningkatkan jumlah fibroblas. Tujuan : Untuk mengetahui pengarah komposit membran (PVA - Kolagen - HA) dari sisik lkan dalam meningkatkan jumlah fibroblas secara in vitro. Metode : Fibroblas dikultur hingga mencapai konfluensi minimal 80% kemudian barn boleh diberi perlakuan. Terdapat 3 kelompok dalam penelitian ini, kelompok 1 fibroblas yang diberi komposit membran (PVA - Kolagen - HA) dengan radiasi 15kGy, kelompok 2 fibroblas yang diberi komposit membran (PVA - Kolagen - HA) dalam dengan radiasi 25kGy, dan kelompok 3 adalah yang kontrol (tidak diberi perlakuan). Fibroblas pada 3 kelompok tersebut akan dilihat selama 24 hari, 48 jam dan 72 jam. Hasil penelitian : Dalam waktu 24 jam, 48 jam, dan 72 jam fibroblas yang diberi komposit membran (PVA - Kolagen - HA) dengan radiasi 25kGy W A M r t U o p i l l ^ o n m m l o l " sbih K am m 1 r u a i i j u-iv dengan komposit membran (PVA Kolagen - F1A) dengan radiasi 15kGy dan yang kontrol. Semua hasil yang diperoleh kemudian dianalisis menggunakan uji normalitas dan uji ANOVA two way. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat peningkatan jumlah fibroblas secara signifikan setelah diberi komposit membran (/?<0,05j.Kesiinpulan Komposit membran (PVA - Kolagen - HA) dari sisik ikan dapat meningkatkan jumlah fibroblas secara in vitro.

B Background: Wound injury is one potential cause after an oral surgery. Thenumber of fibroblast could help the healing process faster. The development of composite membrane ingredients in bio medics have been used and the usage of composite membrane are known to increase the number of fibroblast. Objective: To understand the effect of composite membrane (PVA - Collagen - HA) from fish scales in increasing the number of fibroblast in in vitro way. Methods: Fibroblast is cultured until it reached minimum confluence of 80%, then it will be treated. There are 3 groups in this research. First group consists of fibroblast that have been given composite membrane (PVA - Collagen - HA)15kGy, second group consists of fibroblast that have been given composite membrane (PVA - Collagen - HA) 25kGy, and the third group is the control group (not treated). Fibroblast in third group will be observed in 24 hours, 48 hours, and 72 hours. Result: in 24 hours, 48 hours, and 72 hours fibroblast that have been given composite membrane (PVA - Collagen - HA) 25kGy produces more fibroblast compared to those with 15kGy and control group. All the result is analyzed using normality test and ANOVA twoway. The result of this research shows a significant increase of fibroblast after given composite membrane (p<0.05). Conclusion: composite membrane (PVA - Collagen HA.) could increase the number of fibroblast in in vitro way.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?