DETAIL KOLEKSI

Pengaruh pengungkapan corporate social responsibility, asimetri informasi, dan kualitas audit terhadap cost of equity capital dengan manajemen laba sebagai variabel moderasi (studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei tahun 2017 - 2019).

1.0


Oleh : Alta Aulia

Info Katalog

Nomor Panggil : 023001701022

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2021

Pembimbing 1 : Aqamal Haq

Subyek : Social responsibility of business;Auditing

Kata Kunci : corporate social responsibility disclosure, asymmetry information, audit quality

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2021_TA_SAK_-023001701022_Halaman-Judul.pdf
2. 2021_TA_SAK_-023001701022_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2021_TA_SAK_-023001701022_Bab-1-Pendahuluan.pdf 9
4. 2021_TA_SAK_-023001701022_Bab-2-Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2021_TA_SAK_-023001701022_Bab-3-Metode--Penelitian.pdf
6. 2021_TA_SAK_-023001701022_Bab-4-Analisis-dan-Pembahasan.pdf
7. 2021_TA_SAK_-023001701022_Bab-5-Kesimpulan.pdf
8. 2021_TA_SAK_-023001701022_Daftar-Pustaka.pdf 4
9. 2021_TA_SAK_-023001701022_Lampiran.pdf

P Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan, Asimetri Informasi, dan Kualitas Audit terhadap Biaya Modal Ekuitas dengan Manajemen Laba Sebagai Variabel Moderasi. Populasi penelitian ini menggunakan seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI dari tahun 2017 – 2018. Pengambilan sampel dengan menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 108 dari 36 perusahaan. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari www.idx.com serta website resmi perusahaan tersebut.Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda analisis regresi moderasi dengan menggunakan program SPSS Statistic 24.0.Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan dan kualitas audit berpengaruh signifikan dan positif dan asimetri informasi tidak berpengaruh signifikan dan negatif terhadap biaya modal ekuitas. Hasil penelitian dengan MRA menunjukkan bahwa manajemen laba mampu memperkuat pengaruh pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan dan kualitas audit terhadap biaya modal ekuitas. Akan tetapi, tidak mampu memperkuat pengaruh asimetri informasi terhadap biaya modal ekuitas.

T This study aim to examine the effect of Corporate Social Responsibility Disclosure, Asymmetry Information, and Audit Quality on Cost of Equity Capital with Earnings Management as Moderation Variable. Population of this study used all manufacturing companies listed on the Indonesian Stock Exchange for period 2017 – 2018. The sample was determined using purposive sampling with 108 samples size from 36 companies. This study used secondary data obtained from www.idx.com and official website of the companies concerned.The analysis data technique was used multiple regression analysis of moderating regression analysis using the SPSS statistic program 24.0.The results of this study concluded that corporate social responsibility disclosure and audit quality have significant affect and positive and asymmetry information doesn’t have affect and negative toward cost of equity capital. The results of MRA interaction test showed that earnings management was able to moderate and influence effect of corporate social responsibility disclosure and audit quality towards cost of equity capital, but was unable to moderate the effect of asymmetry information towards cost of equity capital.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?