DETAIL KOLEKSI

Penerapan pelaksanaan kewajiban pemungutan, penyetoran, dan pelaporan pph pasal 22 oleh CV. AL pada kegiatan perdagangan sektor perikanan masa januari - april 2023


Oleh : Helmi Yudha Arrafi

Info Katalog

Nomor Panggil : 2023_TA_PJK_024032004501

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2023

Pembimbing 1 : Ayu Lestari

Subyek : Income tax;Tax accounting

Kata Kunci : article 22 income tax on the trade in the fisheries sector, tax liability mechanism.

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2023_TA_PJK_024032004501_Halaman-Judul.pdf 13
2. 2023_TA_PJK_024032004501_Lembar-Pengesahan.pdf 5
3. 2023_TA_PJK_024032004501_Bab-1-Pendahuluan.pdf 5
4. 2023_TA_PJK_024032004501_Bab-2-Kerangka-Teori.pdf -1
5. 2023_TA_PJK_024032004501_Bab-3-Gambaran-Umum-Perusahaan.pdf 5
6. 2023_TA_PJK_024032004501_Bab-4-Hasil-dan-Pembahasan.pdf 15
7. 2023_TA_PJK_024032004501_Bab-5-Kesimpulan.pdf 2
8. 2023_TA_PJK_024032004501_Daftar-Pustaka.pdf 1
9. 2023_TA_PJK_024032004501_Lampiran.pdf 24

P Penerimaan pajak merupakan salah satu sumber penerimaan negara yang paling penting, bersamaan dengan penerimaan dari beberapa sektor lain. Salah satu sektornya adalah sektor perikanan. perikanan di Indonesia menggambarkan kekayaan sumber daya laut yang melimpah. ekspor produk perikanan seperti ikan segar juga menjadi sumber devisa penting bagi negara. Penulisan Laporan Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui mekanisme pelaksanaan Pajak Penghasilan Pasal 22 atas transaksi perdagangan ikan segar masa pajak Januari sampai April Tahun 2023. Sehingga perhitungan dan pemungutan Pajak Penghasilan Pasal 22 sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 41PMK.010/2022 dan penyetoran seta pelaporan sesuai Peraturan Direktur Jenderal Pajak Nomor PER – 31/PJ/2015. Data yang digunakan dalam penulisan Laporan Tugas Akhir ini adalah Bukti Pungut PPh pasal 22, SPT Unifikasi dan draf rekapitulasi. Untuk mendapatkan data tersebut, penulis melakukan Praktik Kerja Lapangan dan wawancara dengan pegawai CV. AL. Selama melakukan Praktik Kerja Lapangan, penulis. mengetahui bahwa CV. AL bertindak sebagai Eksportir. Lawan dari CV.AL, yakni Para Suplier. CV. AL memiliki kewajiban untuk melakukan penyetoran dan pelaporan. Hasil dalam penulisan laporan tugas akhir adalah pelaksanaan kewajiban pemungutan Pajak Pengasilan pasal 22 CV. AL dengan ketentuan perpajakan yang berlaku yaitu Peraturan Menteri Keuangan Nomor 41/PMK.010/2022 tentang Pemungutan Pajak Penghasilan Pasal 22 sehubungan dengan pembayaran atas penyerahan barang dan kegiatan di bidang impor atau kegiatan usaha di bidang lain sudah sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan kewajiban penyetoran dan pelaporan Pajak penghasilan pasal 22 CV. AL dengan ketentuan perpajakan yang berlaku yaitu Peraturan Direktorat Jenderal pajak Nomor PER – 31/PJ/2015 tentang tata cara dan prosedur pemungutan pajak sehubungan dengan pembayaran atas penyerahan barang dan kegiatan di bidang impor atau kegiatan usaha di bidang lain sudah sesuai dengan ketentuan yang berlaku, namun pada masa februari dan maret terjadi lebih bayar karena adanya perubahan Kurs Bank saat terjadi pembelian.

T Tax revenue is one of the most important sources of state revenue, along with revenue from several other sectors. One of the sectors is the fisheries sector. fisheries in Indonesia illustrate the abundance of marine resources. exports of fishery products such as fresh fish are also an important source of foreign exchange for the country. The writing of this Final Project Report aims to find out the mechanism for implementing Income Tax Article 22 on fresh fish trade transactions for the tax period January to April 2023. So that the calculation and collection of Income Tax Article 22 in accordance with the Minister of Finance Regulation Number 41PMK.010/2022 and depositing and reporting in accordance with the Regulation of the Director General of Taxes Number PER - 31 / PJ / 2015. The data used in writing this Final Project Report are Bukti Pungut PPh pasal 22, SPT Unifikasi and draft recapitulation. To obtain this data, the author conducted Field Work Practices and interviews with CV. AL employees. During the Field Work Practices, the author learned that CV.AL acts as an Exporter. The opponents of CV.AL, namely the Suppliers. CV. AL has an obligation to deposit and report. The result in writing the final assignment report is the implementation of the obligation to collect Income Tax Article 22 of CV. AL with the applicable tax provisions, namely the Minister of Finance Regulation Number 41 / PMK.010 / 2022 concerning Collection of Income Tax Article 22. /2022 concerning the Collection of Income Tax Article 22 in connection with payments for the delivery of goods and activities in the field of imports or business activities in other fields is in accordance with applicable provisions and the obligation to deposit and report income tax article 22 CV. AL with applicable tax provisions, namely the Directorate General of Taxes Regulation Number PER - 31 / PJ / 2015 concerning procedures and procedures for tax collection in connection with payments for the delivery of goods and activities in the field of imports or business activities in other fields is in accordance with applicable provisions, but in February and March there was an overpayment due to changes in the Bank Rate when the purchase occurred.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?