DETAIL KOLEKSI

Pendekatan manajemen risiko untuk mengurangi keterlambatan pelaksanaan proyek pembangunan gedung di Kabupaten Muaro Jambi


Oleh : Edwin Arie Gayo

Info Katalog

Subyek : Riks management;Project construction;Riks identification

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2015

Pembimbing 1 : Achmad Waryanto

Kata Kunci : Riks management, building construction project, environmental footprint

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 151121008-BAGIAN-AWAL.pdf
2. 151121008-BAB-I.pdf
3. 151121008-BAB-II.pdf
4. 151121008-BAB-III.pdf
5. 151121008-BAB-IV.pdf
6. 151121008-BAB-V.pdf

D Dari data Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Muaro Jambi, antara tahun 2009 hingga 2012 terjadi keterlambatan 21,34 % pada pelaksanaan proyek pembangunan gedung. Keterlambatan ini dapat disebabkan oleh kontraktor, konsultan perencana, pemilik proyek ataupun oleh kondisi lingkungan yang tidak diharapkan. Adanya kendala selama pelaksanaan proyek terjadi akibat manajemen yang kurang baik, sumber daya yang tidak sesuai, pengaruh dari kondisi keuangan perusahaan dan lingkungan dimana proyek dilaksanakan tidak mendukung. Dengan menggunakan pendekatan manajemen risiko, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor risiko apa saja yang berpengaruh terhadap keterlambatan pelaksanaan proyek pembangunan gedung di Kabupaten Muaro Jambi, penyebab dan merumuskan respon terhadap keterlambatan tersebut. Pada hasil penelitian ini mendapatkan 14 faktor risiko penyebab keterlambatanproyek pembangunan gedung di Kabupaten Muaro Jambi : Kondisi dan lingkungan tapakternyata tidak sesuai dengan dugaan, kenaikan harga material bahan bangunan dipasaran, intensitas curah hujan tinggi, naiknya permukaan air sungai atau banjir, kelalaian/keterlambatan oleh sub kontraktor pekerjaan, lambatnya pengiriman material, mutu Material Tidak Sesuai Dengan Spesifikasi, alat yang di gunakan tidak sesuai dengan spesifikasi, kurangnya kontrol / pengawasan proyek oleh kontraktor. kurangnya kontrol terhadap sub-kontraktor, jumlah tenaga kerja yang tidak mencukupi /kekurangan tenaga kerja, kurangnya pengalaman kontraktor, kurangnya keahlian dan ketrampilan para pekerja-pekerja, rendahnya produktivitas tenaga kerja. Dari setiap faktor penyebabketerlambatan dirumuskan respon untuk mengurangi keterlambatan pelaksanaanpembangunan gedung di Kabupaten Muaro Jambi.

D Data from the Department of Public Works Muaro Jambi, between 2009 and 2012there is a delay in the implementation of the 21.34% of the building construction project.This delay can be caused by contractors, consultants planners, project owners or byenvironmental conditions that are not expected. Constraints during implementation of theproject is due to poor management, resources are not appropriate, the influence of thefinancial condition of the company and the environment where the projects are notsupportive. By using a risk management approach, this study aims to determine what the risk factors that influence to reduce delays in the implementation of building projects in Muaro Jambi, causes and formulate a response to the delay. In the results of this study received 14 risk factors associated with delays in building projects in Muaro Jambi: Conditions and environmental footprint was not in accordance with expectations, the increase in the price of construction materials on the market, highintensity rainfall, river water levels or floods, negligence / delays by sub contractor jobs, the slow delivery of material, quality of material not in accordance with specifications, the tool that is in use is not in accordance with specifications, the lack of control / supervision of theproject by the contractor. lack of control of the sub-contractor, the amount of labor that isinadequate / lack of manpower, lack of experience of the contractor, the lack of expertiseand skills of workers, low labor productivity. Of each of the factors causing delays inresponse formulated to reduce delays in the implementation of the construction of buildings in Muaro Jambi.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?