DETAIL KOLEKSI

Implementasi robot sederhana pada proses produksi komponen otomotif


Oleh : Mohammad Irham

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2022

Pembimbing 1 : Tono Sukarnoto

Pembimbing 2 : Soeharsono

Subyek : Robotics

Kata Kunci : automation, simple robot, kinematics, stress analysis

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2022_TA_STM_061001800031_Halaman-Judul.pdf 16
2. 2022_TA_STM_061001800031_Lembar-Pengesahan.pdf 6
3. 2022_TA_STM_061001800031_Bab-1_Pendahuluan.pdf 4
4. 2022_TA_STM_061001800031_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf 10
5. 2022_TA_STM_061001800031_Bab-3_Metode-Penelitian.pdf 12
6. 2022_TA_STM_061001800031_Bab-4_Analisis-Hasil-dan-Pembahasan.pdf 26
7. 2022_TA_STM_061001800031_Bab-5_Kesimpulan-dan-Saran.pdf 2
8. 2022_TA_STM_061001800031_Daftar-Pustaka.pdf 2
9. 2022_TA_STM_061001800031_Lampiran.pdf 12

R Robot adalah suatu alat bantu manusia yang dapat menggerakkan, memanipulasimaupun pemosisian suatu benda, penerapan robot dalam sebuah industri menjadihal yang umum terjadi pada saat melakukan perubahan dari menggunakan tenagakerja menjadi sistem otomatis. Seiring dengan keinginan perusahaan untukmeningkatkan produktivitas dan efektivitas maka dilakukan penelitian terhadappenerapan robot lengan sederhana pada jalur produksi ECU yang ditujukan untukmelakukan pemindahan benda kerja dari mesin pertama menuju mesin selanjutnya.Penelitian dilakukan dengan melakukan perhitungan terhadap sudut-sudut darisetiap posisi gerakan robot dan dilakukan analisis konstruksi robot sederhanamenggunakan software ANSYS terhadap tegangan dan deformasi yang terjadi padakonstruksi robot sederhana tersebut. Dengan membandingkan hasil analisis denganbatasan dari material dasar, dapat disimpulkan bahwa konstruksi robot sederhanakuat untuk diberikan beban 10 N dan dapat diimplementasikan pada jalur produksiECU.

R Robot is a human tool that can move, manipulate and position an object, theapplication of robots in an industry is a common thing when making changes fromusing labor to automatic systems. Along with the company's desire to increaseproductivity and effectiveness, research was carried out on the application of asimple robot arm on the ECU production line aimed at moving workpieces from thefirst machine to the next machine. The research was conducted by calculating theangles of each position of the robot's movement and analyzing the construction ofa simple robot using ANSYS software on the stresses and deformations that occurin the construction of the simple robot. By comparing the results of the analysiswith the limitations of the basic material, it can be concluded that the constructionof a simple robot is strong to be given a load of 10 N and can be implemented onthe ECU production line.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?