DETAIL KOLEKSI

Perancangan gedung pusat pertunjukan seni dan budaya di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur dengan pendekatan arsitektur kontemporer


Oleh : Fenny Kartika Pratiwi

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2021

Pembimbing 1 : Etty R. Kridarso

Subyek : Recreational use - Designs and plans

Kata Kunci : performance building, beautiful Indonesia Miniature Park, architecture contemporary

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2021_TA_SAR_052001700048_Halaman-Judul.pdf 11
2. 2021_TA_SAR_052001700048_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2021_TA_SAR_052001700048_Bab-1_Pendahuluan.pdf 8
4. 2021_TA_SAR_052001700048_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2021_TA_SAR_052001700048_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf
6. 2021_TA_SAR_052001700048_Bab-4_Analisis-dan-Pembahasan.pdf
7. 2021_TA_SAR_052001700048_Bab-5_Kesimpulan.pdf
8. 2021_TA_SAR_052001700048_Daftar-Pustaka.pdf 1
9. 2021_TA_SAR_052001700048_Lampiran.pdf
10. 2021_TA_SAR_052001700048_Poster.pdf

P Penulisan laporan karya perancangan tugas akhir ini bertujuan untukmengetahui dan memahami dalam merancang Gedung Pusat Pertunjukan Seni danBudaya di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) berdasarkan teori-teori dan standardengan menerapkan pendekatan aristektur kontemporer. Bangunan gedungpertunjukan di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) hanya mewadahi kegiatanpertunjukan saja sehingga diharapkan laporan perancangan bangunan gedung pusatpertunjukan seni dan budaya ini dapat mewadahi aktivitas seni sebagai saranaeksplorasi, edukasi, dan apresiasi secara kompleks dan meningkatkan nilai pariwisataatau leisure di Indonesia. Laporan karya perancangan tugas akhir ini disusun dengandata-data sekunder dari studi literatur serta studi banding mengenai gedungpertunjukan dan arsitektur kontemporer melalui buku cetak atau buku elektronik,internet, dan juga data primer dengan studi lapangan ke lokasi tapak perancangan. Datayang diperoleh, dianalisis menggunakan teori Mickey A. Palmer mengenai HumanFactor (Faktor Manusia), Physical Factor (Faktor Fisik), External Factor (FaktorEksternal), serta 9 elemen perancangan teori Khatryn A. Anthony yang akanmenghasilkan konsep programatik. Konsep tersebut kemudian ditransformasikan keskematik perancangan menjadi gambar desain prarencana yang menerapkan konseparsitektur kontemporer yaitu : Kontras; Dinamis; Simetris & Asimetris; Bentuk mudahdimengerti; Kokoh, Sederhana, & Kuat; Bebas dalam Berekspresi dan TidakMengacaukan Fungsi; Harmonisasi Ruang Dalam dengan Ruang Luar; EksplorasiElemen Lansekap; Ruangan Bersifat Terbuka & Tanpa Sekat; Bersifat Ringan &Transparan; Ruang-Ruang yang Kompleks & Multifungsi; Tidak Memiliki End Point(Variable Space with Surprise); dan Merespon Konteks Lingkungan Sekitar.Pendekatan ini diharapkan dapat mewakili fungsi bangunan sebagai wujud perpaduanantara tradisional dan modern akan terus berkembang dan menerima seni yang ada padasaat ini maupun di masa depan. Gambar desain prarencana terdapat pada lampiran danlaporan perancangan ini telah mengikuti uji Turnitin dengan kemiripan sebesar 16%.

T The writing of this final project design report aims to:know and understand in designing the Center for the Performing Arts andCulture in Taman Mini Indonesia Indah (TMII) based on theories and standardsby applying a contemporary architectural approach. Buildingperformances at Taman Mini Indonesia Indah (TMII) only accommodate activitiesjust a show so it is expected that the central building design reportThis artistic and cultural performance can accommodate artistic activities as a means ofexploration, education, and appreciation in a complex manner and increase the value of tourismor leisure in Indonesia. This final project design report is prepared bysecondary data from literature studies and comparative studies on buildingsperformances and contemporary architecture through printed or electronic books,internet, as well as primary data with field studies to the design site location. Dataobtained, analyzed using Mickey A. Palmer's theory of HumanFactor (Human Factor), Physical Factor (Physical Factor), External Factor (FactorExternal), as well as 9 elements of Khatryn A. Anthony's theoretical design which will begenerate programmatic concepts. The concept is then transformed intoschematic design into pre-planned design drawings that apply the conceptcontemporary architecture, namely: Contrast; Dynamic; Symmetrical & Asymmetrical; Easy shapeunderstandable; Sturdy, Simple & Strong; Free in Expression and NotMess Function; Harmonization of Indoor Space with Outdoor Space; ExplorationLandscape Elements; The Room is Open & Without Insulated; Lightweight &Transparent; Complex & Multifunctional Spaces; Don't Have End Point(Variable Space with Surprise); and Responding to the Context of the Surrounding Environment.This approach is expected to represent the function of the building as a form of integrationbetween traditional and modern will continue to develop and accept the art that exists inboth now and in the future. Pre-planned design drawings are in the appendix andThis design report has followed the Turnitin test with a similarity of 16%.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?