DETAIL KOLEKSI

Pola erupsi gigi permanen pada anak dengan status ekonomi rendah (Laporan Penelitian)

5.0


Oleh : Adhia Renjana Pradhista

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.645 PRA p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2015

Pembimbing 1 : Prof. Dr. drg F. Loes D.Sjahruddin, M.Kes

Subyek : Pedodontics

Kata Kunci : tooth eruption, low social economic, children

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2015_TA_KG_04011001_Halaman-Judul.pdf -1
2. 2015_TA_KG_04011001_Bab-1-Pendahuluan.pdf 3
3. 2015_TA_KG_04011001_Bab-2-Tinjauan-Pustaka.pdf
4. 2015_TA_KG_04011001_Bab-3-Kerangka-Teori.pdf
5. 2015_TA_KG_04011001_Bab-4-Metode-Penelitian.pdf
6. 2015_TA_KG_04011001_Bab-5-Hasil-Penelitian.pdf
7. 2015_TA_KG_04011001_Bab-6-Pembahasan.pdf
8. 2015_TA_KG_04011001_Bab-7-Kesimpulan-dan-Saran.pdf
9. 2015_TA_KG_04011001_Daftar-Pustaka.pdf
10. 2015_TA_KG_04011001_Lampiran.pdf

E Erupsi gigi permanen dipengaruhi oleh beberapa faktor salah satunya status sosial ekonomi. Tujuan Penelitian : untuk mendapatkan pola erupsi pada anak dengan status sosial rendah. Metode: digunakan adalah observational dengan rancangan cross sectional. sampel berjumlah 90 orang, didapat melalui random sampling. Penelitian dilakukan dengan melihat semua gigi permanen yang telah erupsi. Hasil : menunjukkan gigi permanen rahang bawah lebih cepat erupsi dari rahang atas kecuali gigi premolar.

T Teeth eruption is the process whereby a teeth moves from its developmental position within alveolar bone of the jaw into its functional position within oral cavity. Social economic is one of factors that have been recognized to affect the eruption time of the permanent teeth. The aim of this research was to get a description of permanent tooth eruption in children from low social economic. The method of this research is observational cross-sectional study. These samples were 90 peoples, taken from stratified random sampling. The research was done by observing all the permanent teeth which had eruption. The result of this research showed that teeth erupt earlier in lower jaw except for first and second premolar. Children from low social economic show earlier tooth eruption.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?