Pengaruh komite audit, kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial terhadap audit delay dengan kualitas audit sebagai moderasi
P Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisa pengaruh komiteaudit, kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial terhadap audit delaydengan kualitas audit sebagai moderasi pada perusahaan pertambangan yangtercatat di BEI. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 145 dandikumpulkan dengan metode purposive sampling. Populasi dalam penelitian iniadalah perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode2017-2021. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komite audit memilikipengaruh negatif terhadap audit delay dan kepemilikan institusional dankepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap audit delay. Kualitas auditjuga tidak berhasil memoderasi komite audit, kepemilikan institusional,kepemilikan manajerial terhadap audit delay
T This study aims to examine and analyze the effect of audit committees,institutional ownership, managerial ownership on audit delay with audit qualityas moderation in mining companies listed on the IDX. The sample used in thisstudy amounted to 145 and was collected by purposive sampling method. Thepopulation in this study are mining companies listed on the Indonesia StockExchange for the 2017-2021 period. The results of the study show that the auditcommittee has a negative effect on audit delay and institutional ownership andmanagerial ownership have no effect on audit delay. Audit quality is also notsuccessful in moderating the audit committee, ownership ownership, managerialownership of audit delay