DETAIL KOLEKSI

Manfaat penggunaan fluorida secara sistemik dan topikal pada pencegahan karies


Oleh : Rima Kuraisina

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.634 2 RIM m

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2003

Pembimbing 1 : Surjosubandoro Widjaja

Subyek : Dental caries

Kata Kunci : fluoride, systemic, topical, toxic.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2003_TA_KG_04099199_Halaman-judul.pdf 30
2. 2003_TA_KG_04099199_Lembar-pengesahan.pdf
3. 2003_TA_KG_04099199_Bab-1-Pendahuluan.pdf 12
4. 2003_TA_KG_04099199_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf 60
5. 2003_TA_KG_04099199_Bab-3-Pembahasan.pdf 12
6. 2003_TA_KG_04099199_Bab-4-Kesimpulan-dan-saran.pdf 9
7. 2003_TA_KG_04099199_Daftar-pustaka.pdf 6

F Fluorida merupakan salah satu bahan yang digunakan dalam kedokteran 9191 untuk usaha pencegahan karies gigi. Dan bahan ini telah terbukti efektif selama puluhan tahun. Penggunaan fluorida dapat dilakukan dengan dua cara yakni secara sistemik dan topikal. Oalam pelaksanaannya terdapat sedikit perbedaan diantara keduanya. Asupan fluorida secara sistemik dapat dilakukan den9an cara fluoridasi dan pemberian suplemen fluorida. Sedangkan fluorida topikal diperoleh dari bahan-bahan yang mengandung fluorida didalamnya. Selain itu, penggunaan dari fluorida harus mendapat perhatian khusus agar tidak terjadi toksisitas bagi penggunanya.

F Fluoride is one of materials that used in preventive dentistry especially for preventing tooth from decay. This material has been proven effectively in preventing tooth from decay for many years. The use of fluoride can be done by two fonns, which are systemically and topically. In their application there is a little bit of differences between them. Intake of fluoride by systemic we can get from fluoridations and fluoride supplements. And by topical fluoride, we can get from any products contain fluoride. Instead, we must give attention to the use of fluoride in order to avoid the toxicity of fluoride in consumer.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?