DETAIL KOLEKSI

Efek rebusan piper betle linn terhadap pertumbuhan bacteroides sp secara in vitro


Oleh : Ilham Ramadhan

Info Katalog

Nomor Panggil : 612.015 ILH e

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2004

Pembimbing 1 : Boedi Oetomo Roeslan

Subyek : Biochemistry - biomedicine

Kata Kunci : Piper betle Linn, inhibit, Bacteroides sp.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2004_TA_KG_04000132_Halaman-judul.pdf
2. 2004_TA_KG_04000132_Lembar-pengesahan.pdf
3. 2004_TA_KG_04000132_Bab-1-Pendahuluan.pdf
4. 2004_TA_KG_04000132_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf
5. 2004_TA_KG_04000132_Bab-3-Kerangka-teori-dan-hipotesis.pdf
6. 2004_TA_KG_04000132_Bab-4-Metode-penelitian.pdf
7. 2004_TA_KG_04000132_Bab-5-Hasil-penelitian.pdf
8. 2004_TA_KG_04000132_Bab-6-Pembahasan.pdf
9. 2004_TA_KG_04000132_Bab-7-Kesimpulan-dan-saran.pdf
10. 2004_TA_KG_04000132_Daftar-pustaka.pdf

U Upaya untuk mencegah timbulnya kelainan dalam mulut terutama penyakit periodontal tidaklah pernah berhenti, sebagai tanaman obat yang sudah di kenal luas di Indonesia Piper betle Linn merupakan salah satu sarana yang efektif dalam pencegahan timbulnya penyakit periodontal yang disebabkan oleh bakteri bakteroides sp. Penelitian tentang peran Piper betle Linn dalam kedokteran gigi telah banyak dilakukan, namun efeknya terhadap Bakteroides sp belum diketahui. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui daya hambat minimal Piper bettle Linn terhadap pertumbuhan Bakteroides sp secara in vitro. Biakan Bakteroides sp yang sudah diidentifikasi berdasarkan pewarnaan gram, morfologi koloni, dan uji biokimia, ditumbuhkan di dalam media yang mengandung Piper betle Linn dengan kadar 100%, 50%, 25%, 12,5%, 6,25%. di dalam sungkup anaerob selama 3 x 24 jam pada 37°C. Hasilnya menunjukan pada uji penipisan dengan kadar 50% merupakan daya hambat terkecil. Delapan kertas saring berukuran 10 mm dibagi dalam 2 grup, masing-masing grup terdiri atas 4 kertas saring, grup pertama dibasahi dengan rebusan Piper betle Linn dan grup lainnya dibasahi dengan klorheksidin sebagai kontrol positif. Setiap kertas saring diletakan pada lempeng agar yang sudah disebar dengan Bakteroides sp. Setelah diinkubasi selama 3 x 24 jam datam sungkup anaerob pada 37° C, lingkaran yang terbentuk diukur diameternya dengan jangka sorong. Hasil uji-t memungkinkan adanya perbedaan yang bermakna (p< 0,05), berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa rebusan Piper betle Linn dapat menghambat pertumbuhan Bakteroides sp pada pengenceran 50%.

S Several dental researches on Piper belle Linn has been done, still its effect on Bacteroides sp has not known yet. This research in aimed to find minimal inhibitory concentration of Piper belle Linn on in vitro development of Bacteroides sp. Bacteroides sp which has been identified by gram colored, morfology, colony and biochemistry test. Subject grown in anaerob bottle medium with 100 %, 50 %, 25 %, 12.5%, and 6.25 % Piper belle Linn concentration and during 3 x 24 hours period in 37°C ambient temperature. The result indicates minimum inhibitory on 50 % diluting process. Eight strain papers devided in two groups of four papers each: First group was soaleed with boiled Piper belle Linn and these kind group was saoleed with klorheksidin as controler. Each of strain paper was placed in blood jelly plat which has been spreaded with. Bacteroides sp INA99, after incubated for 3 x 24 hours in anaerob bottle of 37° C, The diameter of significant difference (p< 0,05). According to result of this research, it can be concluded that boiled Piper betle Linn could inhibit Bacteroides sp on 50 % dilution in vitro

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?