DETAIL KOLEKSI

Analisis Tektonostratigrafi pada daerah Timur Laut Lepas pantai Simeulue, Provinsi Aceh


Oleh : Rhadityananda Putra

Info Katalog

Nomor Panggil : 1150/TG/2020

Penerbit : FTKE - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Agus Guntoro

Pembimbing 2 : Yusuf Anugerah Putrandaru

Subyek : Tectonics

Kata Kunci : Simeulue, tectonic

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_STG_072001500097_Halaman-Judul.pdf
2. 2020_TA_STG_072001500097_Pengesahan-&-persetjuan.pdf
3. 2020_TA_STG_072001500097_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2020_TA_STG_072001500097_Bab-2_Tinjauan-literatur.pdf
5. 2020_TA_STG_072001500097_Bab-3_Kerangka-konsep.pdf
6. 2020_TA_STG_072001500097_Bab-4_Metode.pdf
7. 2020_TA_STG_072001500097_Bab-5_Kesimpulan.pdf
8. 2020_TA_STG_072001500097_Daftar-Pustaka.pdf

D Daerah Penelitian terletak pada daerah Cekungan Sibolga, Provinsi Aceh,dengan luas 26.000 km2. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui evolusitektonik daerah tersebut dengan menganalisis struktur-struktur berupa lipatan dansesar. Analisis ini dibantu dengan menggunakan data seismik dan sumur yang laludiproses menjadi peta struktur yang berikatan dengan peristiwa tersebut pada saatitu. Aktivitas tektonik pada daerah ini dimulai dari fase ekstensional dengan adanyaendapan pre-rift pada Kala Eosen, syn-rift dari Kala Oligosen sampai MiosenTengah, lalu pada Miosen Awal proses tektonik berhenti dan terendapkan post-riftpada Kala Pliosen Awal. Pada Pliosen Tengah, dimulai berupa kompresionaldimana proses tersebut membentuk struktur-struktur berupa lipatan dan sesar.Tektonik ini membentuk cekungan-cekungan tersier di daerah tersebut. Prosestektonik kembali mengalami pengaktifan pada tersier, sehingga menyebabkanlapisan pada daerah penelitian terlipat dan terpatahkan dengan kuat serta dikutiaktivitas vulkanisme akibat adanya proses penunjaman. Lalu pada Pliosen Tengah,terendapkan sedimen syn-orogenic, lalu pada kala Plistosen aktivitas tektoniksemakin menurun dan terendapkan sedimen-sedimen post-orogenic.

T This research is located in Sibolga Basin, Aceh Province, with 26.000 km2area. This research is aim to identify tectonic evolution by using secondarystructure analysis such as fault and fold. Seismic and well data is used to supportanalysis, then these data is processed into structural map which related to eventthat occurred in the past. Tectonic activity in this area started with extensionalphase which represented by occurance of pre-rift deposit on Eocene, syn-riftdeposit on oligocene-Middle Miocene, tectonic activiy stopped on Early Mioceneand post-rift deposited on Early Pliocene. On Middle Pliocene, compressionalphase started, which formed geological structure such as fold and fault. Thistectonic event formed tertiary basins in this area. Reactivation of Tectonic eventoccurred on tertiary which caused folded and faulted sediment layers and followedby volcanism activity because of subduction activity. On Middle Pliocene, synorogenic deposited which followed by derivation of tectonic activity, followed bypost-orogenic sediment deposited.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?