Perancangan promosi mew-mew-pet toko menjual keperluan khusus kucing
Nomor Panggil : 0020/DKV/2012
Penerbit : FSRD - Usakti
Kota Terbit : Jakarta
Tahun Terbit : 2012
Pembimbing 1 : Agus Nugroho Udjianto
Pembimbing 2 : Bambang Triwardoyo
Subyek : Visual communication design - Promotion
Kata Kunci : promotion, pet shop, design
Status Posting : Published
Status : Tidak Lengkap
No. | Nama File | Hal. | Link |
---|---|---|---|
1. | 2012_TA_DKV_09108225_Halaman-judul.pdf | ||
2. | 2012_TA_DKV_09108225_Bab-1.pdf | 6 | |
3. | 2012_TA_DKV_09108225_Bab-2.pdf |
|
|
4. | 2012_TA_DKV_09108225_Bab-3.pdf |
|
|
5. | 2012_TA_DKV_09108225_Bab-4.pdf |
|
|
6. | 2012_TA_DKV_09108225_Bab-5.pdf |
|
|
7. | 2012_TA_DKV_09108225_Bab-6...pdf |
|
T Toko hewan atau sering disebut juga pet shop memberikan pelayanan dan produk untuk hewan peliharaan. Berdasarkan observasi zaman sekarang inibanyak sekali toko hewan, seperti toko hewan untuk semua hewan peliharaan,toko hewan untuk anjing dan kucing, dan toko hewan khusus anjing. Dan jarangsekali menemukan toko hewan khusus kucing dengan semua pelayanan danproduk untuk kucing.Kucing adalah hewan peliharaan yang cukup banyak memerlukanperawatan. Sehingga diperlukan perawatan yang khusus untuk seekor kucing.Toko hewan khusus keperluan kucing “MEW-MEW PET†ini lah yang tepatuntuk para kucing kesayangan para konsumen.