DETAIL KOLEKSI

Pengaruh kepemilikan institusional, leverage, ukuran perusahaan dan kompleksitas operasi terhadap audit delay pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2015 – 2017


Oleh : Resida Vinny Bellatika

Info Katalog

Nomor Panggil : 2018_TA_AK_023164242

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Deni Darmawati

Subyek : Auditing - Management;Determination of population and research samples

Kata Kunci : institutional ownership, leverage, company size, complexity of operations, audit delay.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_AK_023164242_Halaman-judul.pdf
2. 2018_TA_AK_023164242_Bab-1.pdf
3. 2018_TA_AK_023164242_Bab-2.pdf
4. 2018_TA_AK_023164242_Bab-3.pdf
5. 2018_TA_AK_023164242_Bab-4.pdf
6. 2018_TA_AK_023164242_Bab-5.pdf
7. 2018_TA_AK_023164242_Daftar-pustaka.pdf
8. 2018_TA_AK_023164242_Lampiran.pdf

P Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh kepemilikan institusional, leverage, ukuran perusahaan dan kompleksitas operasi terhadap audit delay. Data yang digunakan merupakan data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2015 – 2017.Metode analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini adalah analisis linier berganda. Penentuan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Sampel yang terpilih selama 3 tahun periode sebanyak 246 dari 82 perusahaan yang bergerak dibidang manufaktur.Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kepemilikan institusional berpengaruh negatif, sedangkan variabel leverage serta ukurang perusahaan berpengaruh positif terhadap audit delay. Variabel kompleksitas operasi tidak berpengaruh terhadap audit delay.

T This study aims to analyze the influence of institutional ownership, leverage, firm size and complexity of operations on audit delay. The data used is secondary data generated from the financial statements of manufacturing companies in Indonesia Stock Exchange period 2015-2017.The method of analysis used for hypothesis experiment in this research is multiple linear analysis. Determination of sample using purposive sampling technique. Sample selected for 3 years is 246 of 82 companies engaged in manufacturing. The results showed that institutional ownership had a negative effect, while the leverage and firm size had a positive effect on audit delay. The operating complexity does not affect audit delay.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?