DETAIL KOLEKSI

pengaruh fluktuasi nilai mata uang rupiah terhadap total nilai ekspor di indonesia


Oleh : Balhqis Aisyah

Info Katalog

Nomor Panggil : 2018_TA_AK_023142151

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Juniati Gunawan

Subyek : Financial accounting;Simultaneous test of the effect between the two variables

Kata Kunci : rupiah’s exchange rate fluctuations, total export.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_AK_023142151_Halaman-Judul.pdf
2. 2018_TA_AK_023142151_Bab-1.pdf
3. 2018_TA_AK_023142151_Bab-2.pdf
4. 2018_TA_AK_023142151_Bab-3.pdf
5. 2018_TA_AK_023142151_Bab-4.pdf
6. 2018_TA_AK_023142151_Bab-5.pdf
7. 2018_TA_AK_023142151_Daftar-Pustaka.pdf
8. 2018_TA_AK_023142151_Lampiran.pdf

P Penelitin ini bertujuan untuk menguji pengaruh fluktuasi nilai mata uang rupiah terhadap total nilai ekspor di Indonesia. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah fluktuasi nilai mata uang rupiah dan variabel dependen yag digunkan pada penelitian ini adalah total nilai ekspor di Indonesia. Data penelitian ini didapat dari situs kementrian perdagangan dan situs pusat data. Sampel dari penelitian ini adalah semua populasi perusahaan yang melakukan ekspor di Indonesia dari periode 2012-2016. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi sederhana. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh signifikan terhadap variabel dependen. Fluktuasi nilai mata uang rupiah berpengaruh positif signifikan terhadap total nilai ekspor di Indonesia.

T The purpose of this research is to determine the influence of Rupiah’s Exchange Rate on Total Export in Indonesia. The independent variable in this model is Rupiah’s exchange rate and the dependent variable in this model is Total ekspor di Indonesia. Data for this research were obtained by ministry of trade website and data center website. Sample that used in this research are all of population of export’s company in Indonesia for the period 2012-2016. This research uses simple regression analysis. The results of this result showed that independent variable have significant influence on the dependent variabel. That means rupiah’s exchange rate has positive significant influence on total ekspor di Indonesia

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?