DETAIL KOLEKSI

Faktor-faktor keterlambatan yang menyebabkan klaim terhadap biaya dan waktu pada proyek konstruksi gedung


Oleh : Farah Hanifah

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Susianti Winoto

Pembimbing 2 : Jan Agustina P

Subyek : Causing claim - Building;Construction project

Kata Kunci : delay factors, claim, building, index mean

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_TS_05113032_Halaman-judul.pdf 15
2. 2018_TA_TS_05113032_Bab-1.pdf 2
3. 2018_TA_TS_05113032_Bab-2.pdf
4. 2018_TA_TS_05113032_Bab-3.pdf
5. 2018_TA_TS_05113032_Bab-4.pdf
6. 2018_TA_TS_05113032_Bab-5.pdf
7. 2018_TA_TS_05113032_Daftar-pustaka.pdf 2
8. 2018_TA_TS_05113032_Lampiran.pdf

D Dalam pelaksanaan proyek konstruksi gedung, sering terjadi keterlambatan waktu dan perubahan desain. Keterlambatan proyek konstruksi bisa disebabkan ada kesalahan dalam melakukan estimasi waktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikan proyek. Umumnya, keterlambatan waktu dan perubahan desaindari yang disepakati pada kontrak proyek konstruksi berpotensi menjadi klaim.Klaim yang diajukan bertujuan untuk mendapatkan kompensasi dari ketentuan yang telah disetujui dalam kontrak konstruksi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi faktor-faktor keterlambatan proyek yang berpengaruh terhadap klaim biaya dan waktu pada proyek konstruksi gedung kemudian dibuat perbandingan antara hasil penyedia jasa dan pengguna jasa. Pengolahan data dilakukan menggunakan metode Index Mean dengan bantuan software SPSS. Dari hasil analisis data digolongkan dalam beberapa klasifikasi dari sangat berpengaruh sampai tidak berpengaruh. Kesamaan faktor keterlambatan dari kedua belah pihak adalah perubahan desain yang menyebabkan keterlambatan; keterlambatan penyerahan gambar atau desain; terlambat menyetujui shopdrawing; terlambat mendatangkan peralatan dan material. Perbedaan faktor keterlambatan menurut kontraktor adalah keterlambatan dalam memberikan ijin dan memulai pelaksanaan proyek. Sedangkan menurut owner adalah rencana kerjayang kurang baik dan keterlambatan proses pembayaran jasa.

I In implementation of building construction projects, time delay and design changes are oftenly occur. A delay construction projects may caused by fault of making time estimate.In most cases, time delay and design changes as agreed in contract has potential to become a claim. The proposed claim aims to get compensation which agreed inconstruction contract. The purpose of research is to identify delay factors which take seffect of causing claim against cost and time in construction and thereafter compare among contractors’ and owners’ results. Data processing is done by index mean method with SPSS software. Analysis results are classified from very influential to uninfluential. Similarity factors from both sides are design changes causing delay; lateness of submitting design; lateness of approving shop drawing; lateness of bringing equipment sand materials. The difference factors according to the contractors are lateness of giving permissions and starting construction projects. While according to owners are bad planning and lateness of paying turn.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?