DETAIL KOLEKSI

Relokasi pedagang kaki lima di Jl. Tegar Beriman berdasarkan prespektif ruang usaha


Oleh : Herlambang Sampurno

Info Katalog

Penerbit : FALTL - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2016

Pembimbing 1 : Yayat Supriyatna

Pembimbing 2 : Aidid A. Gaffar

Subyek : Trader relocation;Perspective of business space

Kata Kunci : Trade relocation, perspective of busines space

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2016_TA_PW_08311005_Halaman-judul.pdf
2. 2016_TA_PW_08311005_Bab-1.pdf
3. 2016_TA_PW_08311005_Bab-2.pdf
4. 2016_TA_PW_08311005_Bab-3.pdf
5. 2016_TA_PW_08311005_Bab-4.pdf
6. 2016_TA_PW_08311005_Bab-5.pdf
7. 2016_TA_PW_08311005_Bab-6.pdf
8. 2016_TA_PW_08311005_Daftar-pustaka.pdf
9. 2016_TA_PW_08311005_Lampiran.pdf

K Kegiatan sektor informal semakin berkembang di setiap kota. Hal ini ditandai denganbanyaknya jumlah Pedagang Kaki Lima yang ikut menjalani peran sebagai sektor informal.Pedagang Kaki Lima seperti layaknya manusia yang memiliki hak dan kewajiban, dimanahaknya adalah mempertahankan kelangsungan hidupnya dan kewajibannya untuk menaatiperaturan yang ada. Dalam penelitian ini Pedagang Kaki Lima merupakan sosok yang dipilihsebagai oknum yang memegang peran sebagai penghuni Jalan Tegar Beriman sebab di jalantersebut Pedagang Kaki Lima menggunakan bahu jalan pada jalur lambat di Jalan Tegar Berimanitu sendiri. Maka penelitian ini menjadi penting untuk dilakukan karena Jalan Tegar Berimanmenjadi daya tarik sebagai sarana berdagang para Pedagang Kaki Lima dan untuk mengetahuilebih lanjut konsep relokasi yang tepat untuk para Pedagang Kaki Lima tersebut dengan melihatprespektif ruang usaha yang diinginkan para Pedagang Kaki Lima. Sehingga prespektif ruangusaha ini menjadi penting untuk ditinjau menurut kapasitas para Pedagang Kaki Lima baiksecara keruangan, secara ekonomi dan secara spasial menurut pandangan Pemerintah Daerah dan menurut aspirasi para Pedagang Kaki Lima.

I Informal sector activities are growing in every city. It is characterized bythe large number of street vendors who participated in the role of the informal sector.Street Merchants are like human beings who have rights and obligations, wherethe right is to maintain its survival and its obligation to obeyexisting regulations. In this study, Street Traders are the chosen figuresas a person who holds the role of the inhabitant of Jalan Tegar Beriman because in the streetthe Street Trader uses the shoulder of the road on a slow lane in Jalan Tegar Berimanitself. So this research becomes important to do because the Road Trusted Tegarbecome an attraction as a means of trading for street vendors and to knowfurther the proper concept of relocation for these street vendors by lookingthe perspective of the business space that the merchants want. So the perspective of spacethis effort becomes important to be reviewed according to the capacity of the good Street Tradersspatially, economically and spatially according to the views of the Regional Government and according to the aspirations of the street sellers. in Kemayoran.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?