DETAIL KOLEKSI

Perancangan kembali rumah sakit jakarta sebagai rumah sakit kelas b dengan pendekatan arsitektur organik dikawasan Sudirman Jakarta Selatan


Oleh : Nidya Natalia

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2016

Pembimbing 1 : Ririk Winandari

Pembimbing 2 : Endang Marlina

Subyek : Redesign-hospital;Design architecture

Kata Kunci : Redesign; Hospital; Architecture Design; Sudirman; Jakarta Selatan

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2016_TA_ARS_05212078_Halaman-Judul.pdf
2. 2016_TA_ARS_05212078_Bab-1.pdf
3. 2016_TA_ARS_05212078_Bab-2.pdf
4. 2016_TA_ARS_05212078_Bab-3.pdf
5. 2016_TA_ARS_05212078_Bab-4.pdf
6. 2016_TA_ARS_05212078_Bab-5.pdf

P Pelayananan kesehatan pada Kawasan Sudirman menjadi bagian dari bisniskomersil. Penggunaan lahan untuk fungsi pelayanan kesehatan berupa rumah sakitmemiliki karakteristik yang sama dengan bangunan komersil lainnya. Rumah SakitJakarta sebagai salah satu fasilitas kesehatan di Kawasan Sudirman memiliki perubahanketentuan fungsi lahan seperti bangunan komersil lainnya berupa peningkatan ketentuanketinggian bangunan, koefisien luas bangunan dan penambahan ketentuan adanya ruangterbuka hijau rumah sakit tersebut dirancang ulang dan ditingkatkan kelasnya menjadiRumah Sakit Umum Kelas B dengan tingkat pelayanan Daerah Tingkat II JakartaSelatan. Tipe Rumah Sakit Umum Kelas B dipilih karena menurut studi kawasan danliteratur, Jakarta Selatan masih membutuhkan lima Rumah Sakit Kelas B. Lokasi RumahSakit Jakarta minim fitur-fitur alam dan memiliki tingkat polusi udara yang tinggi.Arsitektur Organik dengan penekanan pada Biophillic Design, dipilih sebagaipendekatan untuk menyelesaikan perancangan kembali Rumah Sakit Jakarta. Konseptersebut menekankan pada bentuk keterlibatan langsung manusia dengan alam. PenerapanArsitektur Organik di proyek ini terdapat pada inner courtyard, roof garden, shaddingdan cladding, serta kolam di innercourtyard.

H Healthcare facility in Sudirman District becomes part of commercial business.Land use for healthcare facility such as hospital has similar characteristics with anothercommercial building’s land use. Rumah Sakit Jakarta is one of healthcare facility inSudirman Area with changed requirement like increasing of building height, buildingarea coefficient, and green area addition. This hospital is re designed and upgraded asregional hospital for Regional Area, Jakarta Selatan. Regional hospital is chosenbecause based on urban and literature study which Jakarta Selatan needs five newregional hospital. Rumah Sakit Jakarta is located with minimum natural features andhigh level of air pollution. Organic Architecture with concentration on Biophillic Designis chosen as design approaching for solving re-design Rumah Sakit Jakarta. This concept is concentrated in human connection with nature. Design concept is applied with inner courtyard, roof garden, shading and cladding, also fish pond in inner courtyard.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?