DETAIL KOLEKSI

Penilaian Faktor Risiko Karies sebagai Acuan dalam Pencegahan Karies pada Anak(Studi Pustaka)

5.0


Oleh : Syanne Tarina

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.645 TAR p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2014

Pembimbing 1 : drg. Tri Putriany A., Sp.KGA.

Subyek : Pedodonti

Kata Kunci : resiko karies, penilaian risiko karies, pencegahan

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2014_TA_KG_04010197_Halaman-Judul.pdf
2. 2014_TA_KG_04010197_Bab-1.pdf
3. 2014_TA_KG_04010197_Bab-2.pdf
4. 2014_TA_KG_04010197_Bab-3.pdf
5. 2014_TA_KG_04010197_Bab-4.pdf
6. 2014_TA_KG_04010197_Daftar-Pustaka.pdf

K Karies disebabkan oleh 4 faktor utama yaitu host, substrat,mikroorganisme dan waktu. Terdapat beberapa faktor risiko terjadinya karies yaitu diet, faktor sosial ekonomi, penggunaan florida, kontrol plak, dan saliva. Tingkat risikokaries anak terbagi atas tiga kategori yaitu risiko karies tinggi, sedang, rendah.Penilaian tingkat risiko karies dapat dinilai dari pemeriksaan klinis yang didasari atas tiga bagian besar indikator karies yaitu : kondisi klinik, karakteristik umum, dan kondisi kesehatan umum selain itu dapat dilakukan dengan menggunakan perangkat lunak komputer yg disebut kariogram. Pencegahan yang dapat dilakukan pada anak antara lain modifikasi kebiasaan anak, pendidikan kesehatan gigi, kebersihan mulut anak, diet dan konsumsi gula, penutupan ceruk dan fisura, penggunaan florida dan klorheksidin.

D Dental caries is a disease that the most often occurs in shildren. Caries are caused by four main factors which is the host, substrate, microorganisms and time. There are several risk factors for caries include diet, social factors, the use of flouride, plaque control, and saliva. Caries risk is divided into three levels: high, moderate, and low. Assessment of caries risk level can be assessed from clinical examination based on the three indicators of caries: clinical conditions, environmental characteristics, and general health condition. Another way to assess the risk of caries is to used cariogram. Assessment of caries risk is important to make a proper decision of prevention and treatment plan to reduce a risk of caries and improve overall oral health. The prevention in children with high caries risk includes behavior modification, dental health education, oral hygiene, diet and sugar consumption, sealant, use of flouride and chlorhexidine.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?