DETAIL KOLEKSI

Penyuluhan dan konsultasi perawatan fasilitas lingkungan permukimann yang sehat dan berbasis masyarakat di Rusunawa Angke, Kecamatan Tambora, Jakarta Barat


Oleh : Julindiani Iskandar, Dedes N. Gandarum, Ririk Winandari, Nurhikmah Budi Hartanti

Info Katalog

Kata Kunci : public facilities, settlement, environmental health, West Jakarta

Subyek : Environmental Health - Public facilities

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Halaman : 23 p.


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_PKM_FTSP_Penyuluhan-dan-Konsultasi-Perawatan-Fasilitas-Lingkungan-Permukiman_Halaman-Judul.pdf
2. 2018_P~2.PDF
3. 2018_P~3.PDF
4. 2018_PKM_FTSP_Penyuluhan-dan-Konsultasi-Perawatan-Fasilitas-Lingkungan-Permukiman_Lampiran.pdf

M Masalah permukiman bagi masyarakat berpenghasilan rendah semakin lama semakin kompleks, seperti kerusakan lingkungan dan tidak produktifnya penggunaan lahan di perkotaan. Kurangnya pengetahuan dan biaya untuk melakukan perawatan pada fasilitas lingkungannya menyebabkan perlunya pengetahuan tambahan dan pendampingan serta percontohan bagaimana melakukan perawatan fasilitas lingkungan yang sehat yang sudah mereka miliki. Tujuan Penyuluhan dan konsultasi perawatan fasilitas lingkungan permukimann yang sehat dan berbasis masyarakat di Rusunawa Angke, Kecamatan Tambora, Jakarta Barat untuk memberikan stimulus kepada masyrakat bagi penyadaran pentingnya mewujudkan lingkungan yang berkualitas, serta perlunya aksi bersama dalam mengarahkan masyarakat menuju perkembangan yang diharapkan. Dengan pendekatan ini diharapkan masyarakat dapat memberdayakan diri untuk meningkatkan kualitas permukimannya dan kehidupannya secara mandiri dan berkelanjutan.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?