DETAIL KOLEKSI

Pelatihan mencegah bahaya listrik terhadap manusia dan harta benda sesuai aturan PUIL


Oleh : Ishak Kasim

Info Katalog

Kata Kunci : electricity, electricity usage, utilization, household electricity.

Subyek : Electric household appliances

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2019

Halaman : 27 p.


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2019_PKM_FTI_Pelatihan-Mencegah-Bahaya_Halaman-Judul.pdf 7
2. 2019_PKM_FTI_Pelatihan-Mencegah-Bahaya_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2019_PKM_FTI_Pelatihan-Mencegah-Bahaya_Bab-1_Pendahuluan.pdf 2
4. 2019_PKM_FTI_Pelatihan-Mencegah-BahBab-2_Uraian-Rencana-Pelaksanaan.pdf
5. 2019_PKM_FTI_Pelatihan-Mencegah-BaBab-3_Rincian-Pelaksanaan-Program.pdf
6. 2019_PKM_FTI_Pelatihan-Mencegah-Bahaya_Bab-4_Evaluasi-Program.pdf
7. 2019_PKM_FTI_Pelatihan-Mencegah-Bahaya_Bab-5_Kesimpulan-dan-Saran.pdf
8. 2019_PKM_FTI_Pelatihan-Mencegah-Bahaya_Lampiran.pdf

K Kebanyakan masyarakat waktu membeli alat alat listrik hanya diberitahu bagaimana cara menghidupkan alat tersebut, akan tetapi tidak diajarkan cara pemeliharaan, akibat pemasangan yang salah dan pengaruhnya terhadap umur dari peralatan yang dipakainya, demikian pula tentang pemeliharaannya. Stop kontak yang dipakai akibat seringnya ditancap dan dilepas maka kontaknya semakin lama menjadi jelek dan panas, yang mungkin menyebabkan terbakarnya isolasi kabel dan menyebabkan kebakaran kalau ketemu bahan yang mudah terbakar akan mengakibatkan "kebakaran karena listrik". Maka pada kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini diberikan materi mengenai penerangan mengenai alat alat listrik yang biasa dipakai dalam bentuk pelatihan dan penyuluhan cara penggunaan dan perawatan yang benar sesuai aturan PUIL ( Peraturan Umum Instalasi Listrik).

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?