DETAIL KOLEKSI

Penyuluhan hukum eksekusi hak tanggungan dalam penyelesaian kredit macet


Oleh : Dyah Setyorini, Gandes Candra Kirana, Indra Krestianto, I Komang Suka’arsana, Endang Suparsetyani, Irene Eka Sihombing [et.al.]

Info Katalog

Kata Kunci : legal counseling, execution of mortgage rights, settlement of bad loans

Subyek : Mortgages;Credit

Penerbit : FH - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2017


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2017_PKM_HK_Eksekusi-Hak-Tanggungan_Halaman-Judul.pdf 5
2. 2017_PKM_HK_Eksekusi-Hak-Tanggungan_Pengesahan.pdf
3. 2017_PKM_HK_Eksekusi-Hak-Tanggungan_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2017_PKM_HK_Eksekusi-Hak-Tanggungan_Bab-2_Rencana-Kegiatan.pdf
5. 2017_PKM_HK_Eksekusi-Hak-Tanggungan_Bab-3_Pelaksanaan-Kegiatan.pdf
6. 2017_PKM_HK_Eksekusi-Hak-Tanggungan_Bab-4_Evaluasi-Kegiatan.pdf
7. 2017_PKM_HK_Eksekusi-Hak-Tanggungan_Bab-5_Kesimpulan-dan-Rekomendasi.pdf
8. 2017_PKM_HK_Eksekusi-Hak-Tanggungan_Lampiran.pdf

T Tujuan Kegiatan adalah :1). Melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pengabdiankepada masyarakat melalui penyuluhan hukum tentangproses pelaksanaan eksekusi Hak Tanggungan dalampenyelesaian kredit macet.2). Memberikan pengetahuan kepada masyarakat sejak dinikhususnya masyarakat RT.005/RW.006, Kunciran, Pinang,Tangerang tentang proses pelaksanaan eksekusi HakTanggungan dalam penyelesaian kredit macet. Berdasarkan kegiatan PKM penyuluhan hukum ini, maka dapatditarik kesimpulan sebagai berikut :1). Warga Warga RT 005/006, Kunciran, Pinang, Tangerangsebagai sasaran penyuluhan hukum sudah tepat, karena,warga masih awam hukum padahal kenyataannya warga adayang sedang mengalami masalah hukum mengenai eksekusihak tanggungan yang timbul karena kredit macet.2). Ketidaktahuan mereka mengenai hukum membuat warga tidakmengambil jalur hukum untuk menyelesaikan masalah hukumyang sedang dihadapi.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?