DETAIL KOLEKSI

Tindakan medis : aspek etis dan yuridis : penuntun kuliah hukum & etika kedokteran Universitas Trisakti

3.0


Oleh : Danny Wiradharma

Info Katalog

Penerbit : Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2016

Halaman : 91 p.

Ilustrasi / bibliographi : App.; Tab.

Subyek : Medicine - Law and legislation;Medical ethics

Kata Kunci : medical action, ethical and juridical aspects, medical law and ethics

Link :


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2016_BOOKS_KD_Tindakan-Medis-Aspek_1.pdf
2. 2016_BOOKS_KD_Tindakan-Medis-Aspek_2.pdf
3. 2016_BOOKS_KD_Tindakan-Medis-Aspek_3.pdf
4. 2016_BOOKS_KD_Tindakan-Medis-Aspek_4.pdf
5. 2016_BOOKS_KD_Tindakan-Medis-Aspek_5.pdf
6. 2016_BOOKS_KD_Tindakan-Medis-Aspek_6.pdf

B Buku ini diperuntukan bagi para praktisi medis. Praktisi medis memiliki izin bertindak menurut cara-cara yang lazimnya dilarang bagi orang lain. Izin dan kewenangan khusus yang dimiliki oleh para praktisi medis berkaitan dengan profesinya di bidang kedokteran. Mata pencaharian profesi medis memang berkaitan dengan penderitaan orang lain. Akan tetapi apabila tindakan medis yang dilakukan praktisi medis dilandasi oleh kasih terhadap sesama makhluk, secara otomatis mereka membiarkan dirinya dituntun oleh hukum alam, mereka tidak akan pernah tersesat

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?