Jenis Koleksi : SKRIPSI
Pembimbing : Slamet Wirasonjaya dan Sabam Parlaungan
Subyek : Schools - Designs and plans;Landscape architecture
Abstraksi : Dalam era pembangunan ini semakin dibutuhkan tenaga-tenaga siap pakai untuk menunjang kelancaran program pembangunan nasional tersebut. Untuk itu semakin dibutuhkan sekolah-sekolah kejuruan menengah yang diharapkan menghasilkan tenaga menengah siap pakai. Dalam hal ini pemerintah memprogramkan Sekolah Tekonologi Menengah (STM) di beberapa daerah, diantaranya di propinsi Kalimantan Timur, yaitu di Tarakan.…
FALTL - Usakti